Tag Archives: Batik Shaho Kenalkan Tiga Teknik Membatik Kepada Peserta Pelatihan Membatik DKUKMKP Balikpapan

Batik Shaho Kenalkan Tiga Teknik Membatik Kepada Peserta Pelatihan Membatik DKUKMKP Balikpapan

Pemkot

Balikpapan, Gerbangkaltim.com – Kota Balikpapan yang ditetapkan menjadi Kota Penyangga IKN Nusantara tidak hanya memiliki keragaman penganan khas sebagai oleh-oleh, namun juga memiliki hasil kerajinan membatik yang memiliki khas motif Kalimantan Timur. Salah satunya sampai saat ini dilakukan pengrajin Batik Shaho namanya, lokasi ini terletak di Jln. LKMD Km. 03, RT 5, No 45 Kelurahan Batu Ampar, Balikpapan Utara. Lokasi …

Read More »

IKLANL-MEI
hosting terpercaya