WASPADA
6 jam lalu

Waspada! Modus Penipuan Terbaru Mengatasnamakan Direktorat Jenderal Pajak (DJP)

Gerbangkaltim.com, Jakarta, 14 Oktober 2024 – Direktorat Jenderal Pajak (DJP) mengeluarkan peringatan terbaru mengenai maraknya modus penipuan yang mengatasnamakan DJP. Penipuan ini dilakukan dengan berbagai cara, seperti phising, spoofing (penyaruan identitas), penipuan rekrutmen pegawai, hingga mengaku sebagai pejabat atau pegawai DJP. Direktur Penyuluhan, Pelayanan, dan Hubungan Masyarakat DJP, Dwi Astuti, menjelaskan, “Masyarakat diimbau untuk selalu […]

Polda Kaltim
7 jam lalu

Ditkrimsus Tangkap Tersangka Galian C Eks Hotel Tirta Balikpapan

Balikpapan, Gerbangkaltim.com – Ditkrimsus Polda Kaltim menetapkan RH sebagai tersangka setelah buron beberapa bulan dalam kasus galian C ilegal di lahan bekas Hotel Tirta, Balikpapan. Namun demikian, warga juga mendorong agar Polda Kaltim juga bisa segera mengusut actor utama dalam kasus tersebut. Kegiatan illegal ini sebelumnya dilaporkan warga RT 5 Kelurahan Mekarsari, Balikpapan Tengah karena […]

PT Pertamina Hulu Indonesia
7 jam lalu

PT Pertamina Hulu Indonesia Gelar Women Sharing Session: Dorong Kesetaraan Gender dan Lingkungan Kerja Inklusif

Gerbangkaltim.com, Jakarta – PT Pertamina Hulu Indonesia (PHI) kembali menunjukkan komitmennya dalam memberdayakan perempuan di industri energi melalui acara inspiratif bertajuk Women Empowerment. Acara yang berlangsung di Graha Elnusa, Jakarta, pada 10 Oktober 2024 ini mengusung tema Gender Equality in Energy Industry dengan tagline Rise, Lead, and Inspire. Diikuti lebih dari 150 peserta, acara ini […]

Debat Publik Pertama Pasangan Calon Bupati
8 jam lalu

Debat Publik Perdana Pilkada Kutai Barat 2024: Pengamanan Ketat dan Pesan Penting untuk Pemilih

Gerbangkaltim.com, Samarinda — Debat publik pertama pasangan calon Bupati dan Wakil Bupati Kabupaten Kutai Barat dalam rangka Pilkada 2024 sukses digelar pada Senin malam (14/10/2024) di Ballroom Hotel Mercure. Acara yang dipandu oleh Said Husain, I Made Kertayasa, dan Lis Indarti sebagai MC serta moderator ini berlangsung meriah dan tertib. Debat ini dihadiri oleh sejumlah […]

Tegas Satgas Yonzipur 8SMG
8 jam lalu

Aksi Heroik Satgas Yonzipur 8/SMG Gagalkan Penyelundupan di Perbatasan Krayan

Gerbangkaltim.com, Krayan, Kalimantan Utara – Satgas Pamtas Yonzipur 8/SMG kembali membuktikan kesigapannya dalam menjaga perbatasan dengan menggagalkan upaya penyelundupan barang-barang ilegal di wilayah perbatasan Krayan, tepatnya di Pos Gabma Long Midang yang berbatasan langsung dengan Malaysia, pada Selasa (15/10/2024). Keberhasilan ini diawali dari laporan warga setempat yang mencurigai adanya aktivitas orang tak dikenal di sekitar […]

Satgas Yonzipur 8SMG
8 jam lalu

Satgas Yonzipur 8/SMG Gagalkan Penyelundupan Ratusan Botol Miras dan Munisi Rakitan di Perbatasan

Gerbangkaltim.com, Betaoh, Kalimantan Utara – Satgas Pamtas Yonzipur 8/SMG kembali berhasil membuktikan keseriusannya dalam menjaga perbatasan negara dengan menggagalkan penyelundupan besar-besaran. Berkat patroli yang dipimpin oleh Danpos Long Nawang, Letda Czi M. Rizka, ratusan botol minuman keras ilegal dan ratusan butir munisi rakitan berhasil diamankan di Pos Long Nawang, Desa Betaoh, Kecamatan Kayan Hulu, yang […]

DPRD Balikpapan
18 jam lalu

Alwi Al Qadri Resmi Dilantik Sebagai Ketua DPRD Kota Balikpapan

Balikpapan, Gerbangkaltim.com – DPRD Kota Balikpapan menggelar paripurna ke-23 masa sidang II tahun 2024 dengan agenda pelantikan Alwi Al Qadri sebagai Ketua DPRD Kota Balikpapan untuk periode 2024-2029. Kegiatan ini dilaksanakan di Ballroom Hotel Tjokro Balikpapan, Selasa (15/10/2024). Penetapan pimpinan DPRD Kota Balikpapan untuk periode 2024-2029 langsung dibacakan Sekretaris DPRD Balikpapan Afriansyah dalam rapat paripurna […]

Pemkot Balikpapan
18 jam lalu

Tingkatkan Kompetensi, 2.400 ASN Balikpapan Ikuti CACT

Balikpapan, Gerbangkaltim.com – Pemerintah Kota (Pemkot) Balikpapan melalui Badan Kepegawaian dan Pengembangan SDM (BKPSDM) Kota Balikpapan terus berupaya meningkatkan kemampuan kompetensi Aparatur Sipil Negara (ASN) agar sesuai dengan kemampuannya. Salah satunya dengan melaksanaka tes kepada 2.400 pegawai melalui Computer Assisted Competency Test (CACT). Kepala BKPSDM Kota Balikpapan Purnomo mengatakan, untuk meningkatkan Sumber Daya Manusia (SDM) […]

Pertamina
18 jam lalu

Biro Hukum Kementerian ESDM Tinjau Inovasi Pengelolaan Karbon di Jantung Kilang Pertamina Unit Balikpapan

Balikpapan, Gerbangkaltim.com – PT Kilang Pertamina Internasional (KPI) Unit Balikpapan menerima kunjungan Biro Hukum Kementerian Energi dan Sumber Daya Mineral (KESDM) Republik Indonesia. Kunjungan ini bertujuan untuk memperoleh gambaran mengenai proses bisnis kilang, khususnya terkait manajemen karbon dalam operasional kilang. Kegiatan tersebut diawali di Ex. Kantor Diklat Pertamina RU V dan dilanjutkan site visit ke […]