proyek pembangunan IKN
14 hari lalu

Otorita IKN Luncurkan Dua Proyek Baru: Penataan Kawasan Sepaku dan Ruang Terbuka Hijau Senilai Rp313 Miliar

Gerbangkaltim.com, Nusantara – Komitmen membangun Ibu Kota Negara yang berkelanjutan dan inklusif terus dibuktikan oleh Otorita Ibu Kota Nusantara (IKN). Pada Kamis (26/6/2025), dua proyek strategis diluncurkan sebagai bagian dari tahap kedua pembangunan IKN, yaitu Penataan Kawasan Sepaku dan Penataan Kawasan Olahraga serta Ruang Terbuka Hijau (RTH). Total anggaran kedua proyek ini mencapai Rp313,2 miliar, yang […]

Pendataan penduduk IKN
15 hari lalu

840 Petugas Dikerahkan untuk Pendataan Penduduk Strategis di Wilayah Ibu Kota Nusantara

Gerbangkaltim.com, Nusantara – Otorita Ibu Kota Nusantara (IKN) bersama Badan Pusat Statistik (BPS) akan memulai kegiatan pendataan penduduk strategis di wilayah delineasi IKN mulai 1 hingga 31 Juli 2025. Langkah ini menjadi bagian dari upaya membangun fondasi data yang akurat dan menyeluruh sebagai dasar kebijakan pembangunan IKN ke depan. Sebanyak 840 petugas pendata resmi telah disiapkan […]