Wali Kota Balikpapan Jadi Inspektur Upacara Hardiknas Tahun 2025
Balikpapan, Gerbangkaltim.com – Wali Kota Balikpapan, H Rahmad Mas’ud, SE, ME menjadi inspektur upacara Peringatan Hari Pendidikan Nasional (Hardiknas) Tahun 2025 di Kota Balikpapan. Kegiatan yang dihadiri ratusan Guru, pelajar SMA, SMP, SD, TK dan PAUD ini dilaksanakan di Halaman Balai Kota Balikpapan, Jumat (2/5/2025). Hadir juga Bunda PAUD Kota Balikpapan, Hj Nurlena Rahmad Mas’ud, […]