Komite IV DPD RI Laksanakan DIM Untuk Perubahan RUU PNBP
Balikpapan, Gerbangkaltim.com – Komite IV DPD RI melaksanakan kunjungan kerja ke Kota Balikpapan, Kaltim dalam rangka penyusunan daftar inventaris masalah (DIM) Rancangan Undang-Undang (RUU) tentang Perubahan atas UU Nomor 9/2018 tentang Penerimaan Negara Bukan Pajak (PNBP). Ketua Komite IV DPD RI Ahmad Nawardi mengatakan, dalam kunjungan kerja ini pihaknya berupaya mendorong keadilan untuk pembagian dana […]