PLN dan Pemprov Kalimantan Timur Mantapkan Kolaborasi Strategis Dukung Pembangunan dan Ketahanan Energi Daerah
Gerbangkaltim.com, Samarinda — Upaya memperkuat pembangunan daerah berbasis infrastruktur energi terus dilakukan melalui sinergi antara PT PLN (Persero) dan Pemerintah Provinsi Kalimantan Timur. Hal tersebut tercermin dalam audiensi yang digelar antara General Manager PLN Unit Induk Pembangunan Kalimantan Bagian Timur (UIP KLT), Basuki Widodo, bersama jajaran PLN Grup Kalimantan Timur dengan Gubernur Kalimantan Timur, H. […]
