Tolak Laporan Judi Bola, IPW Nilai Polri Tak Konsekuen Laksanakan Program Presisi
Jakarta, GERBANGKALTIM. COM- Indonesia Police Watch (IPW) menilai Polri antipati terhadap laporan masyarakat yang akan mengusik judi online di sepak bola Indonesia. Pasalnya, seorang warga negara Indonesia, Akmal Marhali yang juga Koordinator Save Our Soccer (SOS) yang akan melaporkan klub Persikabo 1973, Ketua Umum PSSI Erick Thohir serta Dirut PT LIB Ferry Paulus ditolak […]
