Ahmad Toyid Terpilih Jadi Ketua AMPI Balikpapan
BALIKPAPAN, Gerbangkaltim.com – Ahmad Thoyid terpilih secara aklamasi sebagai Ketua Angkata Muda Pembaharuan Indonesia (AMPI) Balikpapan Periode 2020-2025 dalam musyawarah daerah (musda), Sabtu (22/02). Musa AMPI ini sendiri dibuka langsung Ketua DPD II Golkar Balikpapan Rahmad Masud dan dihadiri Sekretaris AMPI Kaltim Alaudin dan Pengurus Rayon AMPI Balikpapan. Setelah terpilih, Thoyid pun berjanji di kepemimpinannya […]