Terima Kunjungan PWI Paser, Hendra: Siapapun yang datang, Saya Terima
PASER, Gerbangkaltim.com – Mengenakan kaos warna pink dipadu celana jeans, Hendra Wahyudi terlihat bersahaja menerima rombongan pengurus PWI Paser di rumah dinasnya, di Tapis Senin (20/1). “Silahkan duduk temen-temen, apa kabar semua, ” kata Hendra sambil mempersilahkan rombongan pengurus PWI untuk duduk di kursi yang tersedia. Sekretaris PWI Paser Rusdiansyah, yang tadinya hendak duduk di […]
