Pemkot Balikpapan
1 tahun lalu

Jajal Bacitra, Wali Kota Ajak ASN Naik Angkutan Massal

Balikpapan, Gerbangkaltim.com – Wali Kota Balikpapan H Rahmad Mas’ud, SE, ME meminta para Aparatur Sipil Negara (ASN) di wilayahnya untuk menggunakan transportasi massal untuk berkantor. Pernyataan ini disampaikannya usai menjajal Balikpapan City Trans (BCT) yang didampingi Kepala Dishub Kota Balikpapan Adwar Skenda Putera, Kepala Bappeda Murni dan Kadis PU Rita. “Saya minta ini cuman di hari […]

Pemkot Balikpapan
1 tahun lalu

Dishub Balikpapan Benahi Lampu PJU Jl Ruhui Rahayu

Balikpapan, Gerbangkaltim.com – Dinas Perhubungan (Dishub) Kota Balikpapan saat ini terus melakukan penataan terhadap lampu Penerangan Jalan Umum (PJU) yang ada di Kota Balikpapan. Setelah sebelumnya melakukan penataan di kawasan JL Jenderal Sudirman, Balikpapan Kota, maka kali ini penataan di lakukan di kawasan Jl Ruhui Rahayu, Balikpapan Selatan Kepala Dinas Perhubungan (Dishub) Balikpapan, Adwar Skenda […]

Pemkot Balikpapan
1 tahun lalu

Disnaker Tegaskan Hotel di Balikpapan Dapat Dampak Positif Pembangunan IKN

Balikpapan, Gerbangkaltim.com – Dinas Tenaga Kerja (Disnaker) Kota Balikpapan menegaskan dengan adanya pemindahan Ibu Kota Nusantara (IKN) ke Kaltim, dimana Kota Balikpapan sebagai daerah mitranya membuat tingkat hunian hotel di kota ini semakin tinggi. Hal ini berdampak positif kepada Kota Balikpapan dalam peningkatan dan pertumbuhan perekonomian daerah yakni dengan meningkatnya lowongan pekerjaan, terutama di sektor […]

Pemkot Balikpapan
1 tahun lalu

Wali Kota Balikpapan Resmikan Destinasi Kuliner LPM Baru Ilir

Balikpapan, Gerbangkaltim.com – Wali Kota Balikpapan, H Rahmad Mas’ud, SE, ME secara resmi meresmikan Wisata Kuliner Lembaga Pemberdayaan Masyarakat (LPM) Baru Ilir, Jumat (31/8/2024) kemarin. Lokasi wisata kuliner ini berada di kawasan Plaza Kebun Sayur, Balikpapan Barat, wisata ini buka setiap malam buka setiap malam pukul 19.00 – 00.00 Wita. Di lokasi ini ada sebanyak […]

Pemkot Balikpapan
1 tahun lalu

DPU Balikpapan Terus Upayakan Penanganan Banjir

Balikpapan, Gerbangkaltim.com – Dinas Pekerjaan Umum (DPU) Balikpapan terus melakukan berbagai upaya untuk menangani permasalahan banjir yang terjadi di beberapa kawasan di Kota Balikpapan, mulai dari membangun rumah pompa, perbaikan saluran air hingga berencana membangun bendali di kawasan Pasar Segar Balikpapan Baru. Kabid SDA dan Drainase Dinas Pekerjaan Umum, Jen Supriyanto mengatakan, dari rencana membangun […]

Pemkot Balikpapan
1 tahun lalu

SDA Dinas PU Kota Balikpapan Sebut Banjir Balikpapan Sudah Berkurang

Balikpapan, Gerbangkaltim.com _ Dinas Pekerjaan Umum (DPU) Kota Balikpapan melalui Bidang Sumber Air (SDA) menegaskan bahwa banjir yang terjadi di Kota Balikpapan sudah berkurang. Kabid SDA Dinas PU Kota Balikpapan, Jen Supriyanto mengatakan, sejauh ini musibah banjir atau genangan air yang terjadi di Kota Balikpapan sudah jauh berkurang. “Kita sudah berhasil menangani sebanyak 17 titik […]

Pemkot Balikpapan
1 tahun lalu

DPOP Lepas Kontingen Porwanas PWI Balikpapan

Balikpapan, Gerbangkaltim.com – Dinas Pemuda, Olahraga dan Pariwisata (DPOP) Kota Balikpapan berkesempatan melepas kontingen PWI. Mereka akan tergabung dengan rombongan PWI se-Kaltim dalam perhelatan Pekan Olahraga Wartawan Nasional (Porwanas). Di mana Provinsi Kalsel akan bertindak sebagai tuan rumah pada 19-26 Agustus 2024 mendatang. Dalam sambutannya, Kepala DPOP Kota Balikpapan, Ratih Kusuma mengaku cukup memberi perhatian […]

Pemkot Balikpapan
1 tahun lalu

Pimpin Upacara HUT ke79 RI, Wali Kota Minta Warga Bersinergi Dukung IKN

Balikpapan, Gerbangkaltim.com – Pemerintah Kota (Pemkot) Balikpapan melaksanakan upacara pengibaran bendera Sang Saka Merah Putih dalam rangka memperingati HUT ke-79 Kemerdekaan RI di Balikpapan Sport and Convention Center (BSCC) Dome, Sabtu (17/8/2024). Wali Kota Balikpapan, H Rahmad Mas’ud, SE, ME memimpin langsung jalanya kegiatan peringatan detik-detik Proklamasi Kemerdekaan dan pengibaran bendera Sang Saka Merah Putih. […]

Pemkot Balikpapan
1 tahun lalu

Wali Kota Lantik Habib Agil Abu Bakar Al-Qadri Jadi Ketua Harian Masjid Agung At Taqwa Periode 2024-2029

Balikpapan, Gerbangkaltim.com – Wali Kota Balikpapan yang jug yang juga Ketua Umum Pengurus Masjid Agung At Taqwa H Rahmad Mas’ud, SE, ME mengukuhkan Habib Agil Abu Bakar Al-Qadri sebagai Ketua Harian dan para pengurus Masjid Agung At Taqwa periode 2024-2029. “Saya mengajak para pengurus baru Masjid Agung At Taqwa untuk bersatu dengan menjalankan berbagai program […]

Pemkot Balikpapan
1 tahun lalu

Wali Kota H Rahmad Mas’ud Kukuhkan 38 Anggota Paskibraka Balikpapan

Balikpapan, Gerbangkaltim.com – Wali Kota H Rahmad Mas’ud, SE, ME mengukuhkan sebanyak 38 orang anggota Paskibraka Kota Balikpapan di aula Balai Kota Balikpapan, Kamis (15/8/2024) malam. Hadir dalam kegiatan ini Sekda Kota Balikpapan H Muhaimin, ST, MT dan Ketua DPRD Kota Balikpapan H Abdulloh, SSos serta Perwakilan Forkopimda Kota Balikpapan. Wali Kota Balikpapan Rahmad Mas’ud, […]