Pemkot Balikpapan
1 bulan lalu

Wali Kota Balikpapan Terbitkan Edaran Peringatan Hari Kesaktian Pancasila 2025

Balikpapan, Gerbangkaltim.com – Wali Kota Balikpapan, Dr. H. Rahmad Mas’ud, SE, ME menerbitkan Surat Edaran Nomor 400.14.1.1/2297/E/SETDA tentang Peringatan Hari Kesaktian Pancasila Tahun 2025. Surat tersebut ditujukan kepada seluruh unsur Forkopimda, pejabat pemerintah, pimpinan instansi, satuan pendidikan, pelaku usaha, Ketua RT, serta masyarakat Kota Balikpapan. Peringatan Hari Kesaktian Pancasila tahun ini mengusung tema “Pancasila Perekat […]

1 bulan lalu

Pemkot Balikpapan Pastikan Sampai Saat Ini Tidak Ada Kasus Keracunan MBG

Balikpapan, Gerbangkaltim.com– Pemerintah Kota Balikpapan menegaskan bahwa hingga saat ini tidak ada laporan kasus keracunan makanan dalam Program Makanan Bergizi Gratis (MBG) yang terjadi di wilayahnya. Pernyataan ini disampaikan menyusul ramainya isu dugaan keracunan MBG di sejumlah daerah yang beredar di media sosial. Wakil Wali Kota Balikpapan, Dr Ir H Bagus Susetyo, MT memastikan sistem […]

Pemkot Balikpapan
1 bulan lalu

Dinkes Akui Tenaga Kesehatan Masih Kurang Untuk Puskesmas

Balikpapan, Gerbangkaltim.com — Pemerintah Kota (Pemkot) Balikpapan terus memperluas jangkauan layanan kesehatan dengan membangun gedung-gedung puskesmas baru di berbagai kecamatan. Namun di balik megahnya infrastruktur yang berdiri, muncul persoalan krusial yang belum terselesaikan: kekurangan tenaga kesehatan. Kepala Dinas Kesehatan (Dinkes) Kota Balikpapan, Alwiati, mengungkapkan bahwa sebagian besar puskesmas di kota ini belum memenuhi standar formasi […]

Pemkot Balikpapan
1 bulan lalu

Pemkot Balikpapan Gelar Tiga Agenda Sekaligus: Penghargaan ASN Purna Tugas, Penyerahan SK CPNS dan PPPK, serta Pelepasan Kontingen Korpri ke Pornas XVII

Balikpapan, Gerbangkaltim.com – Pemerintah Kota (Pemkot) Balikpapan menggelar agenda penting yang merangkum tiga kegiatan sekaligus dalam satu rangkaian acara di Halaman Balai Kota, Senin (29/9/2025). Agenda tersebut meliputi pelepasan Aparatur Sipil Negara (ASN) purna tugas, penyerahan Surat Keputusan (SK) Calon Pegawai Negeri Sipil (CPNS) dan Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kerja (PPPK), serta pelepasan kontingen Korpri […]

Pemkot Balikpapan
1 bulan lalu

Wakil Wali Kota Desak IKN Tindaklanjuti Masalah Jalan Tol KM 8

Balikpapan, Gerbangkaltim.com – Wakil Wali Kota Balikpapan, Dr Ir H Bagus Susetyo, MT menyoroti lambannya penanganan persoalan Jalan Tol Balikpapan-Ibu Kota Nusantara (IKN) di Kilometer 8. Ia menegaskan pentingnya langkah konkret dari pihak Otorita IKN untuk segera menyelesaikan permasalahan yang tak kunjung tuntas tersebut. Hal ini disampaikan Bagus usai menghadiri agenda pertemuan bersama Badan Aspirasi […]

Pemkot Balikpapan
1 bulan lalu

Nurlena Rahmad Masud: Majelis Taklim Harus Jadi Magnet dan Mitra Pemerintah

Balikpapan, Gerbangkaltim.com – Ketua Dewan Pembina Majelis Taklim Wanita Masjid Agung At Taqwa Balikpapan, Hj Nurlena Rahmad Masud, SE resmi melantik pengurus Majelis Taklim Wanita periode 2025–2030, Senin, (29/9/2025). Dalam sambutannya, ia menekankan pentingnya peran strategis majelis taklim sebagai pilar keagamaan sekaligus mitra pemerintah dalam pembangunan sosial dan spiritual masyarakat. “Pelantikan ini melalui proses musyawarah […]

Pemkot Balikpapan
1 bulan lalu

Dugaan Keracunan Siswa Usai Konsumsi Makanan MBG, Disdik Balikpapan: Kualitas Bukan Kewenangan Kami

Balikpapan, Gerbangkaltim.com — Kasus dugaan keracunan makanan yang dialami siswa SMK Negeri 3 Balikpapan usai menyantap makanan dari program Makan Bergizi Gratis (MBG) menuai sorotan publik. Meski sempat viral di media sosial, Dinas Pendidikan dan Kebudayaan (Disdikbud) Balikpapan menegaskan bahwa program MBG masih diterima baik oleh seluruh sekolah. Kepala Disdikbud Balikpapan, Irvan Taufik, menyatakan bahwa […]

Pemkot Balikpapan
1 bulan lalu

Pemkot Balikpapan Siapkan Kajian Pengembangan Sarana Olahraga Terpadu

Balikpapan, Gerbangkaltim.com – Pemerintah Kota (Pemkot) Balikpapan terus berupaya meningkatkan fasilitas olahraga demi mendukung pembinaan prestasi atlet dan mendorong aktivitas masyarakat. Salah satunya dengan melakukan kajian rencana jangka panjang. Wakil Wali Kota Balikpapan, Dr. Ir. H. Bagus Susetyo, MT, menyampaikan bahwa pengembangan dan pemanfaatan aset-aset olahraga harus dilakukan secara maksimal melalui kajian menyeluruh serta rencana […]

Pemkot Balikpapan
1 bulan lalu

Wakil Wali Kota Balikpapan Dukung Pembinaan Atlet Sejak Usia Dini

Balikpapan, Gerbangkaltim.com – Pemerintah Kota (Pemkot) Balikpapan menegaskan komitmennya dalam mendukung pembinaan atlet dari usia dini hingga level prestasi nasional. Wali Kota Balikpapan, Dr. Ir. H. Bagus Susetyo, MT, mengatakan, pembinaan yang dilakukan sejak dini merupakan langkah strategis untuk mencetak atlet berprestasi yang dapat mengharumkan nama Kota Balikpapan, Kalimantan Timur, hingga ke level nasional. “Kami […]

Pemkot Balikpapan
1 bulan lalu

1.730 Peserta Meriahkan Haornas Feast 2025 Balikpapan, 6 Cabor Dengan Hadiah Total Total Rp89 Juta

Balikpapan, Gerbangkaltim.com — Dinas Pariwisata, Pemuda dan Olahraga (Dispapora) Kota Balikpapan menggelar Haornas Feast 2025 dalam rangka memperingati Hari Olahraga Nasional (Haornas) ke-42. Acara ini berlangsung selama empat hari, dimulai sejak Kamis, 25 September hingga Minggu, 28 September 2025, di Stadion Tenis Stadium Balikpapan. Kepala Dispapora Balikpapan, Cokorda Ratih Kusuma, menyampaikan bahwa perhelatan ini mengusung […]