Pemkot Balikpapan
4 bulan lalu

1 Juli 2025, Seluruh Kawasan Diwajibkan Kelola Sampah Secara Mandiri

Balikpapan, Gerbangkaltim.com – Pemerintah Kota (Pemkot) Balikpapan melalui Dinas Lingkungan Hidup (DLH) mewajibkan seluruh kawasan permukiman, perumahan, perkantoran, dan hotel di Kota Balikpapan untuk melakukan pengelolaan sampah secara mandiri sejak 1 Juli 2025 mendatang. “Mulai bulan depan, kawasan seperti perumahan, hotel, dan kantor harus memilah dan mengolah sampah secara mandiri. Setelah itu, residunya baru boleh […]

Pemkot Balikpapan
4 bulan lalu

Sampah Plastik Jadi Ancaman, Wali Kota Sebut Kelestarian Pesisir Pantai Tanggungjawab Bersama

Balikpapan, Gerbangkaltim.com – Pemerintah Kota (Pemkot) Balikpapan menyatakan sampah plastik saat ini menjadi salah satu ancaman kelestarian pesisir Pantai Kota Balikpapan yang selama ini sudah menjadi icon kota. Untuk itu menjaga kelestarian lingkungan di kawasan pesisir pantai bukan hanya tanggungjawab pemerintah saja, namun seluruh lapisan masyarakat melalui perannya masing-masing. Wali Kota Balikpapan Dr H Rahmad […]

Pemkot Balikpapan
4 bulan lalu

Peringati Hari Lingkungan Hidup, Wartawan dan DLH Balikpapan Bersihkan Pantai Mulawarman

Balikpapan, Gerbangkaltim.com – Puluhan wartawan yang tergabung dalam Persatuan Wartawan Indonesia (PWI) Kota Balikpapan menggandeng Dinas Lingkungan Hidup (DLH) Kota Balikpapan menggelar aksi bersih-bersih di Pantai Mulawarman. Kegiatan ini dalam rangka memperingati Hari Lingkungan Hidup Sedunia yang jatuh pada Kamis 5 Juni 2025 lalu. Kegiatan ini melibatkan anggota PWI, para jurnalis Balikpapan, serta dukungan oleh […]

Pertamina
4 bulan lalu

Peringati 1 Muharram, Wawali Ingatkan Warga Akan Bencana Alam

Balikpapan, Gerbangkaltim.com – Pemkot Balikpapan menggelar kegiatan peringatan 1 Muharram atau Tahun Baru Islam 1447 H dengan menghadirkan Habib Mustofa Al Haddar asal Banjarmasin dan Gus Aldi, yang memberikan tausiyah kepada warga Kota Balikpapan. Kegiatan yang dihadiri Wakil Wali Kota Balikpapan Dr Ir Bagus Susetyo, MM dan Sekdakot Balikpapan H Muhaimin, ST, MT dilaksanakan di […]

Pemkot Balikpapan
4 bulan lalu

Wawali Bagus Ingatkan OPD Untuk Tidak Persulit Perizinan

Balikpapan, Gerbangkaltim.com – Pemerintah Kota (Pemkot) Balikpapan meminta Organisasi Perangkat Daerah (OPD) untuk tidak mempersulit proses permohonan perizinan masyarakat atau pengusaha. Hal ini untuk memberikan kepastian dalam waktu proses perizinan dan kepercayaan dari investor untuk menanamkan modalnya di Kota Balikpapan. “Jangan membebani masyarakat atau pengusaha, apalagi dengan mempersulit proses-proses perizinan usaha,” ujar Wakil Wali Kota […]

Pemkot Balikpapan
4 bulan lalu

Jaring Masukan Tentang Site Plan Bangunan, DPMPTSP Gelar Konsultasi Publik

Balikpapan, Gerbangkaltim.com – Pemerintah Kota (Pemkot) Balikpapan melalui Dinas Penanaman Modal dan Pelayanan Terpadu Satu Pintu (DPMPTSP) menggelar Forum Konsultasi Publik dengan mengusung tema “Site Plan Bangunan Umum Perumahan.” Kegiatan ini sebagai bagian dari amanat regulasi Kementerian PAN-RB, yang mewajibkan setiap unit pelayanan publik menyelenggarakan forum serupa secara berkala. Kepala Dinas Penanaman Modal dan Pelayanan […]

Pemkot Balikpapan
4 bulan lalu

Disperkim Desak Pengembang Perumahan Segera Serahkan PSU

Balikpapan, Gerbangkaltim.com – Pemerintah Kota (Pemkot) Balikpapan melalui Dinas Perumahan dan Permukiman (Disperkim) terus meminta kepada para pengembang perumahan untuk bisa segera menyerahkan prasarana, sarana, dan utilitas umum (PSU) kepada pemerintah kota. Tujuannya adalah untuk bisa mempercepat penanganan penanggulangan banjir yang saat ini kerap terjadi. Kepala Disperkim Kota Balikpapan, Rafiuddin mengatakan, sampai saat ini masih […]

Pemkot Balikpapan
4 bulan lalu

Realisasi APBD Tahun 2024 Kota Balikpapan 100,28 Persen

Balikpapan, Gerbangkaltim.com – Wakil Walikota Balikpapan, Dr Ir Bagus Susetyo, MM menyatakan realisasi anggaran pendapatan dan belanja daerah (APBD) Tahun 2024 mencapai Rp4,02 triliun atau 100,28 persen lebih dari target. “Pendapatan ini berasal dari PAD, pendapatan transfer, dan lain-lain pendapatan yang sah,” ujar, Wakil Wali Kota Balikpapan, dalam rapat paripurna penyampaian nota penjelasan Walikota atas […]

Pemkot Balikpapan
4 bulan lalu

DLH Sebut Untuk Menjaga Kualitas Lingkungan Adalah Tanggungjawab Bersama

Balikpapan, Gerbangkaltim.com Pemerintah Kota (Pemkot) Balikpapan melalui Dinas Lingkungan Hidup (DLH) menekankan pentingnya kolaborasi lintas sektor dalam upaya menjaga dan meningkatkan kualitas lingkungan hidup, khususnya terkait kualitas air, udara, dan tanah. Kepala Dinas Lingkungan Hidup (DLH) Kota Balikpapan, Sudirman Djayaleksana mengatakan, indikator kualitas lingkungan kabupaten dan Kota itu sudah ditetapkan oleh pemerintah pusat dan menjadi […]

Pemkot Balikpapan
4 bulan lalu

Taman Bekapai Jadi Kawasan Wisata Halal Pertama di Balikpapan

Balikpapan, Gerbangkaltim.com – Pemkot Balikpapan bersama Bank Indonesia Balikpapan dan Kemenag Kota Balikpapan terus mendorong upaya pengembangan ekosistem wisata halal di Kota Balikpapan. Dimana salah satunya menjadikan kawasan Taman Bekapai sebagai lokasi percontohan kawasan wisata halal pertama. Kepala Perwakilan BI Balikpapan, Robby Aryadi mengatakan, visi ini sangat penting bagi kota dengan mayoritas penduduk muslim sekaligus […]