BDI PT KPB dan BAZMA Bersinergi Salurkan 160 Paket Bantuan Perlengkapan Sekolah
Penajam Paser Utara, Gerbangkaltim.com – Badan Dakwah Islam (BDI) PT Kilang Pertamina Balikpapan (KPB) bersinergi dengan Baituzzakah Pertamina (BAZMA) Balikpapan menunjukkan komitmennya dalam mendukung pembangunan sosial dalam bidang pendidikan. Aksi nyata ini diwujudkan melalui program “Berbagi Paket Perlengkapan Sekolah” bagi siswa prasejahtera, sebagai lanjutan dari kegiatan serupa yang telah dilaksanakan di Balikpapan pada 15 Juli […]
