5 bulan lalu

Cegah DBD, Sekda Paser Minta Masyarakat  Terapkan Pola Hidup Bersih

PASER, Gerbangkaltim.com – Sehubungan dengan terjadinya peningkatan kasus Demam Berdarah Dengue (DBD) di sejumlah kecamatan, Sekretaris Daerah Kabupaten Paser mengimbau kepada masyarakat untuk melakukan upaya pencegahan terjadinya kasus serupa. “Mengimbau kepada masyarakat untuk melaksanakan perilaku hidup bersih dan sehat (PHBS) untuk mencegah penyebaran DBD ,” kata Sekda Paser Katsul Wijaya di Tanah Grogot, Kamis (05/06/2025). […]

Pertamina
5 bulan lalu

Ekspedisi Penuh Tantangan, Pertamina Patra Bagikan Kebahagiaan di Desa Mului

Paser, Gerbangkaltim.com – Tim PT Pertamina Patra Niaga Regional Kalimantan dipimpin oleh Executive General Manager (EGM), Alexander Susilo, baru saja menyelesaikan ekspedisi penuh tantangan menuju Desa Mului, sebuah kampung adat terpencil di kaki Gunung Lumut, Kabupaten Paser. Tim berangkat mulai Kamis (29/5/2025) hingga Sabtu (31/5/2025). Perjalanan yang memadukan semangat peduli dan petualangan ini bertujuan untuk […]

tsel
5 bulan lalu

Tiga Dekade Telkomsel, Kolaborasi Bersama Ciro Waste Majukan Indonesia Melalui Penanaman 600 Bibit Mangrove di Balikpapan

Balikpapan, Gerbangkaltim.com – Tiga dekade mewujudkan semangat tanpa batas untuk majukan Indonesia, Telkomsel terus meneguhkan komitmennya dalam mengurangi dampak negatif terhadap perubahan iklim melalui inisiatif Corporate Social Responsibility (CSR) Telkomsel Jaga Bumi bertajuk Satu Pohon Mangrove, Satu Langkah Majukan Indonesia pada hari Sabtu dan Minggu tanggal 31 Mei dan 1 Juni 2025 di Mangrove Center […]

Pertamina
5 bulan lalu

KPI Unit Balikpapan Serahkan Bantuan Peralatan Kebencanaan ke BPBD

Balikpapan, Gerbangkaltim.com – PT Kilang Pertamina Internasional (KPI) Unit Balikpapan melakukan penyerahan bantuan sarana dan prasarana kepada Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Kota Balikpapan. Kegiatan ini dilaksanakan sebagai bentuk Tanggung Jawab Sosial dan Lingkungan (TJSL) perusahaan untuk mendukung upaya BPBD Kota Balikpapan dalam menanggulangi bencana di perairan. Penyerahan bantuan dilakukan di Kantor BPBD Kota Balikpapan. […]

PDAM Balikpapan
5 bulan lalu

Atasi Kendala Pelayanan, PTMB Lakukan Rekayasa Distribusi Air Bersih

Balikpapan, Gerbangkaltim.com – Perumda Tirta Manuntung Balikpapan (PTMB) mengakui masih mengalami kendala dalam distribusi di kawasan perbukitan, meski saat ini kapasitas produksi telah mengalami peningkatan. Untuk itu, PTMB telah melakukan rekayasa distribusi dan sudah menetapkan upaya jangka menengah dan panjang. Direktur Utama PTMB, Yudhi Saharuddin mengatakan, saat ini, produksi air telah mencapai 1.460 liter per […]

Pertamina
5 bulan lalu

Pertamina Patra Niaga Kalimantan Buka 6 SPBU Jam 5 Pagi, Permudah Masyarakat Isi BBM Sebelum Beraktivitas

Balikpapan, Gerbangkaltim.com – PT Pertamina Patra Niaga Regional Kalimantan terus berkomitmen meningkatkan kualitas pelayanan kepada masyarakat. Kali ini, perusahaan menghadirkan inisiatif baru dengan mempercepat jam operasional enam SPBU di wilayah Kalimantan, yang kini buka mulai pukul 05.00 WITA (26/05). Langkah ini diambil untuk memudahkan masyarakat yang untuk pengisian Bahan Bakar Minyak (BBM). Area Manager Communication, […]

5 bulan lalu

Bupati Paser berharap Desa dapat sajikan data mutakhir dengan memasang OpenSID

PASER, Gerbangkaltim.com – Bupati Paser Fahmi Fadli berharap pengadopsian OpenSID atau Sistem Informasi Desa (SID) di Kabupaten Paser dapat mewujudkan sistem data yang terintegrasi dari desa hingga kabupaten dan tersajinya data yang akurat, mutakhir, sertab dapat dipertanggungjawabkan. Hal tersebut ia sampaikan saat membuka pelatihan sistem informasi desa (OpenSID) yang diselenggarakan oleh Dinas Pemberdayaan Masyarakat dan […]

5 bulan lalu

Buka HUT PPNI, Fahmi Tegaskan Pemkab Paser akan Tingkatkan Fasilitas Bagi Nakes

PASER, Gerbangkaltim.com – Bupati Fahmi Fadli mengatakan akan menyediakan rumah dinas bagi para tenaga medis yang rencananya akan direalisasikan pada 2026 melalui anggaran perubahan tahun 2025.  Hal tersebut ia sampaikan saat membuka perayaan HUT Persatuan Perawat Nasional Indonesia (PPNI) ke-51 di Hall Pendopo Kabupaten Paser, Senin (26/5/25). “Pemerintah Kabupaten Paser berencana meningkatkan sarana dan prasarana bagi […]

PDAM Balikpapan
5 bulan lalu

Upaya Tingkatkan Layanan, PTMB Dapat Kunjungan PAM Tirta Sewakadarma

Balikpapan, Gerbangkaltim.com – Dalam upaya meningkatkan tata kelola perusahaan, peningkatan pelayanan publik, serta pengembangan inovasi dalam penyediaan air bersih kepada masyarakat, Perumda Tirta Manuntung Balikpapan (PTMB) menerima kunjungan kerja dari Dewan Pengawas dan Tim Manajemen Perumda Air Minum (PAM) Tirta Sewakadarma, Denpasar, Bali. Kunjungan ini bukan hanya sebagai ajang untuk mempererat hubungan antar lembaga Badan […]

PDAM Balikpapan
5 bulan lalu

PTMB Berhasil Salurkan Air Bersih ke Kawasan Gunung Bugis

Balikpapan, Gerbangkaltim.com – Perusahaan Tirta Manuntung Balikpapan (PTMB) akhirnya berhasil menyalurkan air bersih ke kawasan RT 37 Gunung Bugis, Balikpapan Barat yang selama bertahun-tahun mengalami kesulitan air bersih. Meskipun pengaliran distribusi airnya masih dilakukan secara bergilir, hal ini menunjukan bukti nyata komitmen PTMB untuk memberikan layanan air bersih yang terbauk bagi warga di Kota Balikpapan. […]