KPU Balikpapan
8 bulan lalu

3 Bapaslon Pilkada 2024 Balikpapan Lolos Tes Kesehatan dan Narkoba

Balikpapan, Gerbangkaltim.com – Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kota Balikpapan telah menerima hasil laporan tim pemeriksa kesehatan dari Rumah Sakit Umum Daerah (RSUD) Dr. Kanujoso Djatiwibowo, Selasa (3/9/2024) lalu. Ketua KPU Kota Balikpapan Prakoso Yudho Lelono didampingi Komisioner KPU Divisi Sosialisasi, Pendidikan Pemilih, Partisipasi Masyarakat dan SDM, Suhardi mengatakan, tiga Bakal Pasangan Calon (Bapaslon) Wali Kota […]

PDAM Balikpapan
8 bulan lalu

PTMB Berhasil Perbaiki Kebocoran Pipa

Balikpapan, Gerbangkaltim.com – Perumda Tirta Manuntung Balikpapan (PTMB) atau PDAM Kota Balikpapan telah menyelesaikan kebocoran pipa yang terdeteksi setelah dilakukan percobaan menaikkan tekanan air pada jaringan pipa transmisi, Jumat (6/9/2024). Hal ini dilakukan supaya peningkatan pasokan air ke daerah yang mengalami tekanan rendah. Selain itu terdapat kebocoran lainnya dan terindentifikasi dan saat ini direncanakan untuk […]

Pertamina
8 bulan lalu

PT KPB Raih Penghargaan Balikpapan Investment Award

Balikpapan, Gerbangkaltim.com – Pertumbuhan ekonomi di Provinsi Kalimantan Timur (Kaltim) terutama didorong oleh industri pengolahan minyak dan pertambangan yang memiliki kontribusi terbesar terhadap perekonomian Kaltim. Proyek Strategis Nasional (PSN) Refinery Development Master Plan (RDMP) Balikpapan yang saat ini tengah berlangsung, turut memberikan dampak positif terhadap perekonomian daerah khususnya Kota Balikpapan terutama pada sektor penginapan, kebutuhan […]

Pertamina
8 bulan lalu

Pertamina Patra Niaga Berikan Apresiasi dan Penawaran Spesial di Hari Pelanggan Nasional 2024

Balikpapan, Gerbangkaltim.com – Dalam rangka Hari Pelanggan Nasional 2024, Pertamina Patra Niaga memberikan berbagai penawaran spesial dan menyapa pelanggan setia pengguna produk Pertamina di SPBU Batakan dan SPBU MT Haryono Kota Balikpapan, Rabu (04/09). Hal ini sebagai bentuk apresiasi dan komitmen untuk memberikan layanan terbaik kepada pelanggan. Alexander Susilo selaku Executive General Manager (EGM) Regional […]

8 bulan lalu

Satlinmas Paser Akan Diberikan Pembinaan Pengamanan Dukung Pilkada

Tana Paser – Satuan Perlindungan Masyarakat (Satlinmas) di Kabupaten Paser akan diberikan pendidikan dan pembinaan dalam rangka mendukung pengamanan Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) serentak pada 27 November mendatang. Hal itu disampaikan Kepala Satuan Polisi Pamong Praja (Satpol PP) Kabupaten Paser, M. Guntur, usai pengukuhan 500 Satlinmas di Gedung Olahraga (GOR) Desa Tapis, Senin (02/09/2024). “Harapan […]

KPU Balikpapan
8 bulan lalu

KPU-RSKD Tuntaskan Pemeriksaan Tiga Bapaslon Wali Kota dan Wakil Wali Kota Balikpapan

Balikpapan, Gerbangkaltim.com – Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kota Balikpapan yang berkerjasama dengan RS Kanujoso Djatiwibowo (RSKD) Balikpapan akhirnya telah menyelesaikan pemeriksaan kesehatan terhadap tiga bakal pasangan calon (bapaslon) Wali Kota dan Wakil Wali Kota Balikpapan. Ketiga bapaslon yang telah menyelesaikan pemeriksaan kesehatan tersebut masing-masing M. Sabani – Syukri Wahid dan Rendy S Ismail – Eddy […]

KPU Balikpapan
8 bulan lalu

KPU Balikpapan Verifikasi Ijazah 3 Bapaslon Wali Kota dan Wawali Balikpapan

Balikpapan, Gerbangkaltim.com – Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kota Balikpapan saat ini masih melakukan proses pemeriksaan kesehatan terhadap 3 bapaslon Wali Kota dan Wakil Wali Kota Balikpapan dan bersamaan dengan itu juga dilakukan verifikasi ijazah terhadap bapaslon. Ketua KPU Balikpapan, Prakoso Yudho Lelono mengatakan, hal ini dilakukan sebagai upaya agar proses verifikasi ijazah terhadap bapaslon bisa […]

Pertamina
8 bulan lalu

Pertamina Patra Niaga Turunkan Harga Pertamax Series dan Dex Series Mulai 1 September 2024

Balikpapan, Gerbangkaltim.com – PT Pertamina Patra Niaga, Sub Holding Commercial & Trading PT Pertamina (Persero) melakukan penyesuaian berkala untuk harga BBM Non-subsidi. Pada bulan September 2024 ini Harga Pertamax Series dan Dex Series mengalami penurunan. Harga baru berlaku pada 1 September 2024. Area Manager Communication, Relations & CSR Kalimantan PT Pertamina Patra Niaga Regional Kalimantan, […]

Pertamina
8 bulan lalu

Ade Rai Ajak Pekerja KPI Unit Balikpapan Utamakan Kesehatan Pada Corporate Wellness Program 2024 SeBuSe GASPOL!

Balikpapan, Gerbangkaltim.com — Kesehatan yang merupakan salah satu dari aspek Health, Safety, Security & Environment (HSSE) yang wajib diterapkan pada industri minyak dan gas bumi. PT Kilang Pertamina Internasional (KPI) Unit Balikpapan sebagai perusahaan pengolahan minyak dan gas bumi mencurahkan perhatiannya dalam aspek kesehatan demi mendukung kegiatan operasional perusahaan. Guna meningkatkan derajat kesehatan seluruh pekerja […]

Pertamina
8 bulan lalu

Kilang Pertamina Unit Balikpapan Tekankan Sinergi Dengan Masyarakat

Balikpapan, Gerbangkaltim.com – PT Kilang Pertamina Internasional (KPI) RU V Balikpapan menggelar rangkaian kegiatan Management Goes To Community (MGTC) yang bertempat di tiga lokasi sekaligus. Kegiatan yang dihadiri oleh Lurah Margasari, Danramil Balikpapan Barat, Kepala UPTD Puskesmas Margasari, Bhabinkamtibmas Kelurahan Margasari, Ketua Pengelola Kampung Atas Air, Ketua LPM dan Ketua RT serta warga setempat ini […]