Kapolda Kaltim
10 hari lalu

Kapolda Kaltim Hadiri Upacara HUT ke-69 Provinsi Kalimantan Timur, Perkuat Sinergi Menuju Generasi Emas

Gerbangkaltim.com, Samarinda — Kepala Kepolisian Daerah Kalimantan Timur Irjen Pol. Endar Priantoro, S.H., S.I.K., C.F.E., M.H. menghadiri Upacara Peringatan Hari Ulang Tahun (HUT) ke-69 Provinsi Kalimantan Timur yang digelar di Stadion Gelora Kadrie Oening, Jalan KH. Wahid Hasyim, Kelurahan Sempaja Selatan, Kecamatan Samarinda Utara, Jumat (9/1/2026) pagi. Upacara peringatan berlangsung khidmat dan penuh semangat kebersamaan […]

Brimob Samarinda
11 hari lalu

Jumat Berkah Brimob Samarinda, Salurkan Bantuan Sembako untuk Warga Rapak Dalam

Gerbangkaltim.com, Samarinda – Mengawali tahun 2026 dengan semangat kepedulian sosial, Satuan Brimob Polda Kalimantan Timur kembali menunjukkan peran humanisnya melalui kegiatan bantuan kemanusiaan bagi warga yang membutuhkan. Melalui program rutin bertajuk Jumat Berkah, Brimob hadir langsung di tengah masyarakat untuk menyalurkan bantuan sembako sebagai bentuk empati dan perhatian terhadap kondisi sosial ekonomi warga. Kegiatan sosial […]