Kodim Balikpapan
1 bulan lalu

Dandim 0905/BPP dan Kapolresta Balikpapan Tinjau Pos Pengamanan Ketupat Mahakam Kota Balikpapan

Balikpapan, Gerbangkaltim.com – Demi memastikan Perayaan Idul Fitri 1 Syawal 1446 Hijriah yang akan dilaksanakan pada tanggal 31 Maret 2025 di beberapa Pos Pengamanan Komandan Kodim 0905/Balikpapan Kolonel Kav Muhammad Darwis bersama Kapolresta Balikpapan Kombes Pol Anton Firmanto, SH, SIK, melaksanakan pengecekan dan meyakinkan di wilayah teritorialnya dapat berjalan dengan lancar dan aman, untuk itu […]

kodim Balikpapan
1 bulan lalu

Kodim 0905/Balikpapan Gelar Bukber Bersama Wartawan

Balikpapan, Gerbangkaltim.com – Kodim 0905/Balikpapan menggelar Safari Ramadan Bersama Insan Pers. Kegiatan ini dilaksanakan dengan menggelar buka puasa bersama di aula Kodim 0905/ Balikpapan, Rabu (26/3/2025). Safari Ramadan Bersama Insan Pers ini bertujuan mempererat silaturahmi antara TNI dan media di Balikpapan. Dandim 0905/Balikpapan, Kolonel Kav Muhammad Darwis menyampaikan, apresiasi terhadap peran wartawan dalam mendukung berbagai […]

Lanal Balikpapan
1 bulan lalu

Oknum Anggota Lanal Balikpapan Klasi Satu J Pelaku Pembunuhan Wanita di Banjarbaru

Balikpapan, Gerbangkaltim.com – Seorang anggota TNI Angkatan Laut (TNI AL) yang bertugas di Pangkalan Angkatan Laut (Lanal) Balikpapan diduga terlibat dalam kasus pembunuhan di Banjarbaru, Kalimantan Selatan. Kasus ini saat ini tengah dalam proses penyelidikan intensif oleh Detasemen Polisi Militer (Dan Denpom) Lanal Balikpapan Komandan Detasemen Polisi Militer (Dan Denpom) Lanal Balikpapan, Mayor Laut (PM) […]

TMMD Ke-123
1 bulan lalu

Kodam VI/Mulawarman Resmi Tutup TMMD Ke-123 di Balikpapan, Serahkan Hasil Pembangunan untuk Masyarakat

Gerbangkaltim.com, Balikpapan– Program TNI Manunggal Membangun Desa (TMMD) ke-123 Tahun 2025 di Balikpapan resmi ditutup dalam sebuah upacara yang digelar di Lapangan PT Borneo Intan Perkasa, Balikpapan Timur, pada Kamis (20/03/2025). Pangdam VI/Mulawarman, Mayjen TNI Rudy Rachmat Nugraha, S.I.P., M.Sc., bertindak sebagai Inspektur Upacara, didampingi jajaran pejabat TNI, Forkopimda, serta perwakilan masyarakat setempat. Mengusung tema […]

TMMD 123
1 bulan lalu

TMMD 123 Kodim 0905/Balikpapan Resmi Ditutup, Semua Program Rampung 100%

Gerbangkaltim.com, Balikpapan – Program TNI Manunggal Membangun Desa (TMMD) ke-123 Kodim 0905/Balikpapan resmi ditutup oleh Pangdam VI/Mulawarman, Mayjen TNI Rudy Rachmat Nugraha, S.I.P., M.Sc., dalam sebuah upacara di Lapangan PT. Borneo Intan Perkasa, Kelurahan Teritip, Balikpapan Timur, Kamis (20/3/2025). Dalam kesempatan tersebut, Komandan Satgas TMMD ke-123, Kolonel Kav Muhammad Darwis, membacakan laporan progres capaian kerja […]

Buka Puasa Bersama
1 bulan lalu

Pangdam VI/Mulawarman Gelar Buka Puasa Bersama Prajurit Kodim 0913/PPU, Pererat Kebersamaan di Bulan Ramadan

Gerbangkaltim.com, Penajam Paser Utara – Pangdam VI/Mulawarman, Mayjen TNI Rudy Rachmat Nugraha, S.I.P., M.Sc., bersama Ketua Persit KCK PD VI/Mulawarman, menggelar buka puasa bersama keluarga besar Kodim 0913/PPU di Gedung Serbaguna Kodim 0913/PPU, Kabupaten Penajam Paser Utara. Acara ini dihadiri sekitar 400 peserta, termasuk prajurit, keluarga, serta tamu undangan. Kedatangan Pangdam disambut langsung oleh Dandim 0913/PPU, […]

Satgas Pamtas Yonarmed 11 Kostrad
1 bulan lalu

Satgas Pamtas Yonarmed 11 Kostrad Bagikan Takjil di Perbatasan, Pererat Kebersamaan Ramadan

Gerbangkaltim.com, Sebuku – Dalam semangat Ramadan, Satgas Pamtas Yonarmed 11 Kostrad Pos Tembalang menggelar aksi sosial berbagi takjil bagi masyarakat yang melintas di Kecamatan Sebuku dan Tulin Onsoi, Kabupaten Nunukan, Kalimantan Utara. Kegiatan ini bertujuan membantu warga yang tengah menjalankan ibadah puasa agar dapat berbuka tepat waktu, sekaligus mempererat hubungan antara TNI dan masyarakat di wilayah […]

Yonzipur 8/SMG
1 bulan lalu

Sinergi TNI dan Warga Perbatasan: Satgas Pamtas Yonzipur 8/SMG Dukung Pengolahan Garam Gunung Krayan

Gerbangkaltim.com, Long Midang – Satgas Pamtas Yonzipur 8/SMG Pos Gabma Long Midang bersinergi dengan masyarakat Desa Long Midang, Kecamatan Krayan, Kabupaten Nunukan, Kalimantan Utara, dalam mengembangkan potensi garam gunung Krayan. Kegiatan ini bertujuan untuk meningkatkan ekonomi lokal sekaligus melestarikan tradisi pengolahan garam di wilayah perbatasan RI-Malaysia. Inisiatif ini digagas oleh Wakil Komandan Satgas (Wadansatgas) Yonzipur 8/SMG, […]

TMMD 123
1 bulan lalu

Satgas TMMD 123 Kodim 0905/Balikpapan Perkuat Keimanan dengan Salat Berjamaah di Masjid Nurul Falah

Gerbangkaltim.com, Balikpapan – Di tengah kesibukan menjalankan program TNI Manunggal Membangun Desa (TMMD) ke-123, personel Kodim 0905/Balikpapan tetap melaksanakan salat Ashar berjamaah di Masjid Nurul Falah, Jalan Traktor 6, RT 8, Kelurahan Lamaru, Kecamatan Balikpapan Timur. Komandan Satgas TMMD 123 Kolonel Kav Muhammad Darwis menegaskan pentingnya menjaga keimanan dan ketakwaan, terutama bagi personel yang beragama Islam. […]

TMMD 123
1 bulan lalu

Hangatnya Kebersamaan! Satgas TMMD 123 Kodim 0905/Balikpapan Sahur Bareng Warga dan Orang Tua Asuh

Gerbangkaltim.com, Balikpapan – Momen sahur di Kelurahan Teritip, Kecamatan Balikpapan Timur, terasa berbeda dengan kehadiran personel Satgas TNI Manunggal Membangun Desa (TMMD) 123 Kodim 0905/Balikpapan. Para prajurit tak hanya menjalankan tugas pembangunan, tetapi juga membaur dengan masyarakat, salah satunya dengan sahur bersama orang tua asuh yang telah menerima mereka dengan hangat. Anto, salah satu warga yang […]