Bantu Warga, Polsek Long Hubung Turun Langsung Bantu Evakuasi Korban Banjir
Kutai Barat – Polres Kutai Barat, Kamis (20/05/2021) pukul 10.00 wita Kepolisian Sektor Long Hubung melakukan evakuasi dan penyelamatan korban yang terdampak banjir. Hujan deras yang mengguyur wilayah Kec. Long Hubung Kab. Mahakam Ulu dan sekitarnya menyebabkan beberapa lokasi ikut terendam banjir. Hal ini berdampak banyak warga harus dievakusi karena terjebak banjir. Dalam kesempatan tersebut, […]
