6 tahun lalu

Dit Samapta Polda Kaltim Amankan 17 Ton Minuman Tradisional Cap Tikus asal Manado

Balikpapan — Direktorat Samapta Bhayangkara (Sabhara) Polda Kalimantan Timur, Kamis (4/4) dini hari mengamankan peredaran minuman tradisional asal Kota Manado, yakni Cap Tikus (CT) di pelabuhan fery Kariangau, Balikpapan Utara. Petugas kepolisian berdasarkan laporan masyarakat, langsung menunggu kedatangan truk fuso 500 dengan dua orang pengemudi dan kernetnya di pelabuhan sekira pukul 03.00 wita. Saat akan […]

6 tahun lalu

TNI AD Juara Lomba Tembak AASAM 2019 Berturut-turut 12 kali

Jakarta, Gerbangkaltim.com – Untuk yang keduabelas  kalinya, secara berturut-turut TNI AD menjadi juara umum lomba menembak antar negara Australian Army Skill-At-Arms Meeting (AASAM) Tahun 2019. Hal tersebut disampaikan Kepala Dinas Penerangan Angkatan Darat (Kadispenad) Brigjen TNI Candra Wijaya, dalam keterangan persnya, di Jakarta, Selasa (2/4). “Yang dicapai Kontingen TNI AD di Puckapunyal Military Range, Victoria, […]

6 tahun lalu

Sang Legenda Perairan Indonesia KRI Dewaruci Tiba di Balikpapan

BALIKPAPAN, Gerbangkaltim.com,– Kapal legendaris milik TNI AL, Kapal Republik Indonesia (KRI) Dewaruci bersandar di dermaga Pelabuhan Semayang Balikpapan, Senin (25/3) pagi. Kemegahan kapal yang telah keliling dunia sebanyak 2 kali tersebut begitu terasa ketika semakin dekat dengan jangkauan mata. Tampak tiga tiang utama berwarna kuning menjulang tinggi ke langit, dengan tali-tali kapal yang saling menjuntai […]

6 tahun lalu

Ratusan Warga Balikpapan Saksikan Pesawat Tempur Super Tucano dan Super Puma

Balikpapan, Gerbangkaltim.com— Ratusan warga dari seluruh penjuru Kota Balikpapan menyaksikan langsung 5 Pesawat Tempur Super Tucano yang datang langsung dari Skuadron 21 Lanud Abadul Rahman Saleh, Malang, Jawa Timur dan 1 Pesawat Helikopter Super Puma dari Skudaron 6 Lanud Atang Sanjaya, Bogor, Jawa Barat. Kedatatangan pesawat tempur dan angkut ini untuk memeriahkan Bulan Digantara Ke-73 […]

6 tahun lalu

Lima Pesawat Tempur Super Tucano dari Malang Tiba di Balikpapan, Warga Bebas Mendekat

BALIKPAPAN, Gerbangkaltim.com,–Sebanyak 5 pesawat tempurSuper Tucano, TNI AU mendarat di Kota Balikpapan, Kalimantan Timur. Pesawat milik TNI AU yang dbentuk seperti ikan hiu ini bakal melaksanakan statik dan dinamic show dalam Aero Festival sebagai salah satu misinya dalam melakukan latihan operasi pertahanan udara di wilayah Kalimantan. Danlanud Kota Balikpapan, Kolonel Pnb Irwan Pramudia mengataka, Super […]

6 tahun lalu

Polres Balikpapan Terus Galakkan “Jumat Berbagi”

BALIKPAPAN, Gerbangkaltim.com,– Polres Balikpapan terus menggalakkan “Jumat Berbagi”, untuk membantu warga Balikpapan yang kurang mampu dalam kehidupannya sehari-hari. Jumat Berbagi kali ini di lakukan Sat Binmas Polres Balikpapan dengan mendatangi rumah ibu-ibu yang sudah lanjut usia, yaitu Nursainah di kawasan Kelurahan Mekar Sari RT 07 Kecamatan Balikpapan Tengah, dan Sabariah di Jalan Padat Karya Rt […]

6 tahun lalu

Gelar Simulasi Sispamkota Pemilu 2019, Polda Kaltim Turunkan Ribuan Personil

BALIKPAPAN, Gerbangkaltim.com – Sebagai wujud kesiapan kepolisian dalam pengamanan berbagai ancaman dan gangguan kamtibmas pada Pemilu Serentak 2019 di wilayah Kaltim, Polda Kalimantan Timur menggelar simulasi Sistem Pengamanan Kota (Sispamkota) di depan Makodam VI Mulawarman, Jumat (22/03/2019). Hadir dalam kegiatan ini Kapolda Kaltim Irjen Pol. Drs. Priyo Widyanto, M.M., Pangdam VI Mulawarman Mayjen TNI Subiyanto, […]

6 tahun lalu

Lanud Dhomber Gelar Latihan Menembak dan Aero Festival

BALIKPAPAN, Gerbangkaltim.com,– TNI Angkatan Udara Lanud Dhomber Balikpapan menggelar latihan Triwulan I berupa menembak yang diikuti personel TNI AU, unsur Forkominda dan awak media Balikpapan, Rabu (20/3/2018). Danlanud Dhomber Balikpapan, Kolonel Pnb Irwan Pramuda, mengatakan tujuan latihan ini sebagai pembinaan kemampuan prajurit TNI AU. “Selain mengundang Forkominda, untuk melihat bagaimana pembinaan prajurit TNI AU yang […]

6 tahun lalu

Polda Kaltim Musnahkan Sabu 18 Kg Hasil Tangkapan di Kukar, Balikpapan dan Samarinda

BALIKPAPAN, Gerbangkaltim.com,– Kepolisian Daerah Kalimantan Timur (Polda Kaltim) Rabu (20/3) siang memusnahkan barang bukti penyalahgunaan narkoba jenis sabu-sabu sebanyak 18 kilogram, di Ruang Mahakam Polda Kaltim. Pemusnahan ini dipimpin langsung oleh Dir Narkoba Polda Kaltim, Kombes Pol Akhmad Shaury, dan didampingi oleh Kabid Humas Polda Kaltim, Kombes Pol Ade Yaya Suryana serta unsur Jaksa dan […]

6 tahun lalu

Kurangi Angka Kecelakaan Lalin, 236 Ribu Orang Meriahkan MSRF 2019 di Kaltim

BALIKPAPAN, Gerbangkaltim.com,– Direktorat Lalu lintas Polda Kaltim menggelar Millenial Saftey Road Fesitival 2019 di Lapangan Merdeka Balikpapan, Minggu (17/13). Kegiatan ini bertujuan untuk mengurangi angka kecelakaan lalu Lintas di kalangan millenial. “Angka kecelakaan lalu lintas dikalangan millenial cukup tinggi antara 50-60 persen, sehingga sangat penting digelarnya acara MSRF untuk menggugah kesadaran dalam berkendara,” ujar Kapolda […]