Brimob Polda Sumut
13 hari lalu

Brimob Polda Sumut Turun Tangan Bersihkan SMP Negeri 1 Tanjung Pura Pasca Banjir

Gerbangkaltim.com, Langkat— Kepolisian Negara Republik Indonesia (Polri) kembali menunjukkan peran aktifnya dalam penanganan dampak bencana alam. Melalui Satuan Brigade Mobil (Brimob) Batalyon A Polda Sumatera Utara, Polri membantu proses pembersihan pasca banjir yang merendam SMP Negeri 1 Tanjung Pura, Kabupaten Langkat, Sumatera Utara, pada Senin (29/12/2025). Sekolah yang menjadi salah satu ikon pendidikan di wilayah […]

bakti kesehatan Polri
13 hari lalu

Polri Hadir Pasca Banjir, Dokkes Polres Langkat Gelar Bakti Kesehatan untuk Warga Desa Harapan Makmur

Gerbangkaltim.com, Langkat— Kepolisian Negara Republik Indonesia (Polri) kembali menunjukkan komitmennya dalam memberikan pelayanan kemanusiaan kepada masyarakat terdampak bencana. Melalui Seksi Kedokteran dan Kesehatan (Dokkes) Polres Langkat, Polri menggelar kegiatan bakti kesehatan bagi warga Desa Harapan Makmur, Kecamatan Sei Lepan, Kabupaten Langkat, Sumatera Utara, pada Senin (29/12/2025). Kegiatan tersebut difokuskan pada penyaluran bantuan obat-obatan dan dukungan […]

sumur bor Polri
13 hari lalu

Polri Bangun 14 Sumur Bor Tambahan di Aceh Tamiang, Total Bantuan Air Bersih Capai 107 Titik

Gerbangkaltim.com, Aceh Tamiang — Upaya pemulihan pascabencana banjir di Kabupaten Aceh Tamiang terus diperkuat melalui penyediaan sarana air bersih. Kepolisian Negara Republik Indonesia (Polri) melalui Staf Logistik (Slog) Polri kembali menambah 14 titik sumur bor baru yang dibangun pada Minggu (28/12/2025). Dengan tambahan tersebut, total bantuan sumur bor yang telah direalisasikan Polri di wilayah ini […]

Brimob Kaltim BKO Aceh
13 hari lalu

Aksi Kemanusiaan Brimob Kaltim di Aceh: Personel BKO Pulihkan Sekolah dan Dayah Pasca-Bencana Lhokseumawe

Gerbangkaltim.com, Lhokseumawe — Kepedulian terhadap masyarakat terdampak bencana kembali ditunjukkan oleh Satuan Brimob Polda Kalimantan Timur. Personel Brimob Kaltim yang tergabung dalam Bawah Kendali Operasi (BKO) Polda Aceh melaksanakan kegiatan bakti sosial dengan fokus pemulihan fasilitas pendidikan di wilayah Kota Lhokseumawe, Minggu (28/12/2025). Sebanyak satu Satuan Setingkat Kompi (SSK) personel Brimob Kaltim diterjunkan langsung ke […]

miras ilegal
14 hari lalu

Patroli Gabungan Satgas Pamtas RI–Malaysia Yonkav 13 Gagalkan Penyelundupan 576 Kaleng Miras Ilegal di Nunukan

Nunukan — Upaya penyelundupan minuman keras (miras) ilegal di wilayah perbatasan Indonesia–Malaysia kembali berhasil digagalkan oleh Satgas Pengamanan Perbatasan (Pamtas) RI–Malaysia Sektor Timur Yonkav 13/Satya Lembuswana. Dalam operasi patroli gabungan yang digelar di Km 7 Desa Sekaduyan Taka, Kecamatan Sei Manggaris, Kabupaten Nunukan, Kalimantan Utara, ratusan kaleng miras ilegal diamankan sebelum sempat diedarkan ke wilayah […]

Polres Bener Meriah
15 hari lalu

Polres Bener Meriah Bersama Brimob Bangun Jalur Sling Darurat, Akses Warga Aceh Tengah Kembali Terhubung Pasca Bencana

Gerbangkaltim.com, Bener Meriah — Kepolisian Resor Bener Meriah bersama personel Brimob Kompi 3 Batalyon B Pelopor terus menunjukkan komitmen dalam membantu pemulihan kehidupan masyarakat pasca bencana alam yang melanda wilayah Aceh pada akhir November 2025 lalu. Salah satu langkah konkret yang dilakukan adalah memulihkan akses transportasi warga yang terputus akibat banjir bandang dan tanah longsor. Pada […]

Wakapolri Aceh Tamiang
15 hari lalu

Wakapolri Pastikan Percepatan Pemulihan Bencana Aceh Tamiang, Polri Siapkan Ratusan Personel dan Armada Operasional

Gerbangkaltim.com, Aceh Tamiang — Kepolisian Negara Republik Indonesia terus memperkuat komitmennya dalam menangani dampak bencana alam yang melanda Kabupaten Aceh Tamiang. Wakil Kepala Polri (Wakapolri) Komisaris Jenderal Polisi Dedi Prasetyo turun langsung ke lokasi untuk meninjau kesiapan personel dan sarana pendukung, sekaligus memastikan proses pemulihan berjalan optimal, terutama menjelang bulan suci Ramadhan. Dalam keterangannya kepada […]

Kapolri ziarah Marsinah
15 hari lalu

Kapolri Ziarahi Makam Marsinah dan Letakkan Batu Pertama Museum Pahlawan Nasional Buruh di Nganjuk

Gerbangkaltim.com, Nganjuk, Jawa Timur— Kepala Kepolisian Negara Republik Indonesia (Kapolri) Jenderal Pol. Listyo Sigit Prabowo melakukan ziarah ke makam Pahlawan Nasional Marsinah yang berada di Kecamatan Sukomoro, Kabupaten Nganjuk, Jawa Timur, Sabtu (27/12/2025). Kegiatan ini menjadi bagian dari rangkaian penghormatan terhadap sosok pejuang buruh yang dikenal gigih memperjuangkan hak-hak pekerja di Indonesia. Dalam kunjungan tersebut, […]

banjir Aceh Utara
15 hari lalu

Polri Percepat Pemulihan Banjir Aceh Utara, Salurkan Bantuan Logistik hingga Turunkan Alat Berat

Gerbangkaltim.com, Aceh Utara — Kepolisian Negara Republik Indonesia (Polri) menunjukkan komitmen kuat dalam penanganan dampak banjir yang melanda sejumlah wilayah di Provinsi Aceh, khususnya Kabupaten Aceh Utara. Atas instruksi langsung Kapolri, jajaran Polri bergerak cepat turun ke lapangan untuk memastikan kondisi masyarakat terdampak sekaligus mempercepat proses pemulihan pascabencana. Bersama Kapolda Aceh, Bupati Aceh Utara, dan Kapolres […]

Operasi Damai Cartenz 2025
15 hari lalu

Rentetan Kekerasan di Dekai Yahukimo, Dua Warga Pendatang Diserang OTK, Satu Tewas Bersimbah Darah

Gerbangkaltim.com, Yahukimo, Papua Pegunungan — Situasi keamanan di Kota Dekai, Kabupaten Yahukimo, kembali mendapat sorotan menyusul terjadinya dua kasus penganiayaan berat terhadap warga sipil pendatang dalam kurun waktu Kamis malam hingga Jumat pagi, 25–26 Desember 2025. Dari dua peristiwa tersebut, satu korban dilaporkan meninggal dunia di tempat kejadian, sementara satu korban lainnya masih menjalani perawatan […]