Orang Tua Calon Taruna Akpol Melepas Rindu di Udinus Semarang: Melihat Saja Sudah Cukup Bahagia
Semarang, Gerbangkaltim.com – Gedung D Kampus Universitas Dian Nuswantoro (Udinus) Semarang, Jawa Tengah, mendadak ramai dikunjungi para orang tua calon taruna Akademi Kepolisian (Akpol). Meskipun mereka tahu tidak boleh berinteraksi langsung dengan anak-anak mereka, mereka tetap datang demi melepas rindu. Arika (52), seorang ibu dari Padang, Sumatera Barat, adalah salah satu di antara mereka. […]