Benny Susetyo : Siswa berkepribadian Pancasila syarat keren di era digital
JAKARTA, Gerbangkaltim.com – Staff Khusus Ketua Dewan Pengarah Badan Pembinaan Ideologi Pancasila Antonius Benny Susetyo mengatakan siswa yang mengamalkan nilai-nilai Pancasila dalam kesehariannya merupakan contoh pemuda kekinian yang mengikuti perkembangan jaman. “Siswa yang benar benar melaksanakan nilai Pancasila di kehidupan sehari hari adalah siswa yang keren karena selalu berbagi nilai positif di dalam masyarakat merupakan […]