Lapas Banjarmasin
7 hari lalu

Lapas Banjarmasin Semai Bibit Selada di Instalasi Hidroponik, Perkuat Program Kemandirian Warga Binaan

Banjarmasin, Gerbangkaltim.com — Lembaga Pemasyarakatan (Lapas) Kelas IIA Banjarmasin kembali melanjutkan program pembinaan kemandirian warga binaan melalui sektor pertanian. Setelah panen raya beberapa waktu lalu, sebanyak 150 pot bibit selada mulai disemai pada instalasi hidroponik, Selasa (20/1/2026). Kegiatan penyemaian tersebut menjadi bagian dari siklus tanam berkelanjutan yang dikelola Lapas Banjarmasin sebagai sarana pembinaan keterampilan kerja. […]

Lapas Banjarmasin
7 hari lalu

Lapas Banjarmasin Gelar Sidang TPP, Evaluasi Pembinaan 65 Warga Binaan

Banjarmasin, Gerbangkaltim.com — Lembaga Pemasyarakatan (Lapas) Kelas IIA Banjarmasin kembali menggelar Sidang Tim Pengamat Pemasyarakatan (TPP) sebagai bagian dari upaya memastikan pembinaan warga binaan berjalan secara menyeluruh dan berkelanjutan di Aula Lapas Banjarmasin, Senin (19/1/2026). Kegiatan ini diikuti oleh sebanyak 65 warga binaan yang tengah menjalani masa pidana. Sidang TPP menjadi forum strategis untuk mengevaluasi […]