Humanisme Polisi Menyapa Intan Jaya, Satgas Damai Cartenz Beri Pertolongan Medis di Tengah Patroli
Gerbangkaltim.com, Intan Jaya — Nilai kemanusiaan kembali ditunjukkan personel Kepolisian Negara Republik Indonesia dalam pelaksanaan Operasi Damai Cartenz 2026 di wilayah Papua Tengah. Di tengah medan pegunungan Intan Jaya yang menantang, seorang anggota Polri tampak berjongkok di pinggir jalan kampung, dengan telaten membersihkan luka di kaki seorang warga yang membutuhkan pertolongan segera, Rabu (28/1/2026). Peristiwa […]
