Film Horor Psikologis Kafir: Gerbang Sukma Tawarkan Teror Tanpa Hantu
Balikpapan, Gerbangkaltim.com — Mengawali tahun 2026, rumah produksi Starvision kembali menghadirkan lanjutan film horor Kafir lewat judul terbaru Kafir: Gerbang Sukma. Berbeda dari kebanyakan film horor Indonesia, film ini tidak mengandalkan kemunculan hantu, melainkan menitikberatkan teror pada tekanan psikologis dan luka batin yang belum usai. Film Kafir: Gerbang Sukma berlatar delapan tahun setelah peristiwa dalam […]
