Belajar Menata Bacaan dan Batin, Warga Binaan Blok E Dalami IQRO dan Tajwid
Balikpapan, Gerbangkaltim.com — Blok E Lapas Kelas IIA Banjarmasin terasa berbeda. Di tengah rutinitas yang serba terbatas, sekelompok Warga Binaan duduk khusyuk memegang buku IQRO. Huruf demi huruf dilafalkan perlahan, memperhatikan makhraj dan dengung, seolah memberi ruang bagi hati untuk ikut belajar kembali. Pembelajaran IQRO kali ini difokuskan pada penguatan makhrajul huruf serta pemahaman hukum […]
