Polda Kaltim
2 jam lalu

Negara Rugi Rp 4,1 Miliar, Polda Kaltim Tetapkan Dua Tersangka Korupsi Pembangunan RS Bekokong di Kubar

Balikpapan, Gerbangkaltim.com – Kepolisian Daerah Kalimantan Timur menetapkan dua orang tersangka dalam kasus dugaan tindak pidana korupsi pembangunan Rumah Sakit Bekokong Tahap I di Kecamatan Jempang, Kabupaten Kutai Barat. Proyek yang bersumber dari APBD Kutai Barat Tahun Anggaran 2024 tersebut diduga menimbulkan kerugian keuangan negara lebih dari Rp 4,1 miliar. Penanganan perkara dilakukan oleh Direktorat […]

Gubernur Kaltim
2 jam lalu

Pemprov Kaltim Tegaskan Dukungan ke PLN untuk Perkuat Listrik Andal dan Berkelanjutan

Gerbangkaltim.com, Samarinda — Pemerintah Provinsi Kalimantan Timur menegaskan komitmennya dalam mendukung PT PLN (Persero) menghadirkan layanan kelistrikan yang andal, berkelanjutan, dan menjangkau seluruh lapisan masyarakat hingga ke wilayah terpencil. Dukungan tersebut disampaikan langsung oleh Gubernur Kalimantan Timur, Rudy Mas’ud, dalam audiensi bersama manajemen PLN Unit Induk Distribusi Kalimantan Timur dan Kalimantan Utara (UID Kaltimra) di […]

BKO Brimob Aceh
3 jam lalu

Personel BKO Brimob Kaltim Laksanakan Aksi Kemanusiaan Terpadu, Pulihkan Fasilitas Publik hingga Bangun Jembatan Darurat di Aceh Utara

Gerbangkaltim.com, Aceh Utara — Komitmen dan dedikasi personel Satuan Brimob Polda Kalimantan Timur kembali ditunjukkan melalui serangkaian aksi kemanusiaan terpadu di wilayah Kabupaten Aceh Utara. Satu Satuan Setingkat Kompi (SSK) personel Brimob Kaltim yang tengah menjalankan tugas Bawah Kendali Operasi (BKO) di Polda Aceh melaksanakan berbagai kegiatan pemulihan pascabencana pada Kamis (22/1/2026). Di bawah pimpinan […]

Brimob Kaltim
3 jam lalu

Gerak Cepat Brimob Kaltim, Pohon Tumbang di Komplek PGRI Balikpapan Berhasil Dievakuasi

Gerbangkaltim.com, Balikpapan — Personel Batalyon A Pelopor Satuan Brimob Polda Kalimantan Timur menunjukkan respons cepat dalam menangani kejadian pohon tumbang yang sempat menutup akses jalan di kawasan Komplek PGRI Blok O, Kota Balikpapan. Peristiwa tersebut terjadi pada Rabu malam (21/1/2026), tepatnya di ruas jalan belakang Islamic Center Balikpapan, dan menyebabkan arus lalu lintas warga terganggu. […]

Isra Mi’raj 1447 HIsra Mi’raj 1447 H
3 jam lalu

Peringati Isra’ Mi’raj 1447 H, Satbrimob Polda Kaltim Perkuat Spirit Keimanan untuk Tugas Kemanusiaan

Gerbangkaltim.com, Balikpapan — Satuan Brimob Polda Kalimantan Timur menggelar peringatan Isra’ Mi’raj Nabi Muhammad SAW 1447 Hijriah/2026 Masehi sebagai upaya memperkuat keimanan dan ketakwaan personel Polri dalam mendukung pelaksanaan tugas yang berorientasi pada aksi kemanusiaan dan kepedulian sosial. Kegiatan keagamaan tersebut berlangsung khidmat di Masjid As Salam Brimob Polda Kaltim, Kamis (22/1/2026). Peringatan Isra’ Mi’raj […]

Polresta
7 jam lalu

Kapolresta Balikpapan: Kasus Pembunuhan di Balikpapan Barat Masih Diselidiki

Balikpapan, Gerbangkaltim.com — Kepolisian Resor Kota (Polresta) Balikpapan masih melakukan penyelidikan intensif terkait kasus pembunuhan yang terjadi di wilayah Balikpapan Barat, tepatnya di kawasan Kampung Baru, Gunung Bugis, Balikpapan Barat. Kasus tersebut menjadi perhatian serius jajaran kepolisian setempat. Kapolresta Balikpapan Kombes Pol Jerrold Hendra Yosef Kumontoy mengatakan, pengungkapan kasus ini menjadi prioritas utamanya sejak menjabat […]

Kejari Balikpapan
7 jam lalu

Kejari Balikpapan Tangkap DPO Kasus Pengancaman Petugas Dengan Senjata Api di Jakarta Selatan

Balikpapan, Gerbangkaltim.com— Kejaksaan Negeri Balikpapan menangkap terpidana kasus pengancaman terhadap pejabat negara, Muraker Kristian Lumban Gaol, yang sebelumnya masuk dalam Daftar Pencarian Orang (DPO). Penangkapan dilakukan TNC (Transnational Crime) di wilayah Jakarta Selatan oleh tim gabungan Kejaksaan Agung, Kejaksaan Tinggi, dan Kejaksaan Negeri Balikpapan. Kepala Seksi Tindak Pidana Umum (Kasi Pidum) Kejari Balikpapan, ER Handaya […]

PLN
8 jam lalu

PLN Libatkan Masyarakat dalam Sosialisasi Proyek SKTT 150 kV Kuaro–GIS 4 IKN

Gerbangkaltim.com, Penajam Paser Utara — PT PLN (Persero) melalui Unit Induk Pembangunan Kalimantan Bagian Timur (UIP KLT) menggelar sosialisasi rencana pembangunan Saluran Kabel Tegangan Tinggi (SKTT) 150 kV yang menghubungkan Gardu Induk (GI) Kuaro dengan Gas Insulated Switchgear (GIS) 4 Ibu Kota Nusantara (IKN), Kamis (15/1/2025). Kegiatan ini dilakukan sebagai bentuk keterbukaan informasi sekaligus upaya […]

Wakapolri
8 jam lalu

Wakapolri Kupas Strategi Penanganan TPPO Lewat Peluncuran dan Bedah Buku di Mabes Polri

Gerbangkaltim.com, Jakarta — Kepolisian Negara Republik Indonesia (Polri) menggelar peluncuran sekaligus bedah buku bertajuk “Strategi Polri dalam Pemberantasan TPPO: Perlindungan Perempuan dan Anak di Era Digital” di Aula Bareskrim Polri Lantai 9, Jakarta, Selasa (pukul 13.00 WIB). Kegiatan ini menjadi forum edukatif yang membuka ruang dialog publik terkait dinamika dan tantangan penanganan tindak pidana perdagangan […]