Antisipasi Curanmor dan Gangguan Kamtibmas, Brimob Kaltim Gencarkan Patroli Dialogis di Samarinda
Gerbangkaltim.com, Samarinda — Dalam upaya menjaga situasi keamanan dan ketertiban masyarakat (kamtibmas) tetap kondusif pascapergantian tahun, Satuan Brimob Polda Kalimantan Timur terus mengintensifkan patroli preventif di wilayah Kota Samarinda. Salah satu langkah yang dilakukan adalah patroli sambang dialogis yang menyasar kawasan permukiman, ruas jalan utama, serta titik-titik aktivitas warga pada malam hari. Pada Selasa malam […]
