2 jam lalu

Personel BKO Brimob Kaltim Gotong Royong Bersihkan Lumpur di Dayah Sirothul Huda Aceh Utara

Gerbangkaltim.com, Aceh Utara — Kepedulian dan komitmen kemanusiaan personel Satuan Brimob Polda Kalimantan Timur yang tergabung dalam penugasan Bawah Kendali Operasi (BKO) di wilayah Polda Aceh terus diwujudkan melalui aksi nyata. Kali ini, perhatian difokuskan pada pemulihan fasilitas pendidikan keagamaan yang terdampak bencana banjir bandang, yakni Dayah Sirothul Huda di Kabupaten Aceh Utara. Pada Jumat […]