Jalan Sehat Warnai HUT ke-67 Kodam VI/Mulawarman, 1.300 Peserta Ikut Meriahkan Perayaan
Gerbangkaltim.com, Balikpapan – Dalam rangka memperingati Hari Ulang Tahun ke-67 Kodam VI/Mulawarman, sebanyak 1.300 peserta mengikuti kegiatan Jalan Sehat yang digelar di Lapangan Makodam VI/Mulawarman, Selasa (15/07/2025). Acara ini dipimpin langsung oleh Pangdam VI/Mulawarman, Mayjen TNI Rudy Rachmat Nugraha, S.I.P., M.Sc., bersama Ketua Persit KCK PD VI/Mlw, Ny. Yuli Sandha Rudy. Dengan mengusung tema “Dengan Semangat […]