patroli dialogis Brimob

Brimob Kaltim
18 hari lalu

Patroli Dialogis Brimob Kaltim di Samarinda, Cegah Premanisme dan Tawuran Saat Malam Hari

Gerbangkaltim.com, Samarinda – Guna memastikan situasi keamanan dan ketertiban masyarakat (kamtibmas) tetap terjaga, Satuan Brimob Polda Kalimantan Timur terus menggencarkan patroli malam di sejumlah titik rawan di Kota Samarinda. Upaya preventif ini dilakukan sebagai langkah antisipasi terhadap potensi aksi premanisme, tawuran, serta gangguan kriminalitas lainnya yang kerap muncul pada jam-jam rawan. Pada Kamis malam (8/1/2026), […]

Brimob Kaltim patroli Balikpapan
20 hari lalu

Jaga Keamanan Jalur Soekarno Hatta, Brimob Kaltim Lakukan Patroli Dialogis dengan Sopir Truk di Balikpapan Utara

Gerbangkaltim.com, Balikpapan — Upaya menjaga stabilitas keamanan dan ketertiban masyarakat (kamtibmas) di jalur transportasi utama terus dilakukan oleh Satuan Brimob Polda Kalimantan Timur. Melalui patroli dialogis, personel Brimob hadir langsung di tengah masyarakat untuk memastikan jalur lintas kota tetap aman, khususnya pada jam-jam rawan aktivitas malam hari. Pada Selasa malam (6/1/2026), tim patroli dari Kompi […]

Brimob Polda Kaltim
1 bulan lalu

Brimob Polda Kaltim Perkuat Pengamanan Obyek Vital di Kutai Barat, Pastikan Pasokan Listrik dan Air Tetap Aman

Gerbangkaltim.com, Kutai Barat – Upaya menjaga keamanan dan keberlangsungan pelayanan publik terus dilakukan Satuan Brigade Mobil (Brimob) Polda Kalimantan Timur. Melalui patroli dialogis, personel Kompi 2 Batalyon B Pelopor Kutai Barat menyambangi sejumlah obyek vital guna memastikan situasi keamanan tetap kondusif, khususnya pada fasilitas yang berperan penting dalam pemenuhan kebutuhan dasar masyarakat. Pada Sabtu (13/12/2025), […]