23 jam lalu

Sat Polairud Polresta Balikpapan Intensifkan Patroli 24 Jam di Wilayah Pesisir dan Pelabuhan untuk Jaga Kamtibmas

Gerbangkaltim.com, Balikpapan – Untuk menciptakan situasi keamanan dan ketertiban masyarakat (kamtibmas) yang kondusif di wilayah perairan dan pesisir, Satuan Polisi Air dan Udara (Sat Polairud) Polresta Balikpapan terus mengintensifkan kegiatan patroli dan pembinaan masyarakat (binmas) di sekitar pelabuhan dan kawasan perairan. Kegiatan patroli dilakukan selama 24 jam sebagai bentuk komitmen Sat Polairud dalam memberikan perlindungan […]