Wali Kota Balikpapan Serahkan Bantuan Senilai Rp 1 Miliar Kepada 2000 Mustahik
Balikpapan, Gerbangkaltim.com – Badan Amil Zakat Nasional (BAZNAS) Kota Balikpapan menyalurkan bantuan senilai total Rp1 Miliar kepada 2000 orang orang atau badan yang berhak menerima zakat (Mustahik) se Kota Balikpapan. Penyerahan bantuan ini langsung dilakukan Wali Kota Balikpapan H Rahmad Mas’ud, SE, ME didampingi Ketua TP PKK Kota Balikpapan Hj Nurlena Rahmad Mas’ud, SE dan […]