pemkot balikpapan

Pemkot Balikpapan
4 bulan lalu

Logo HUT Ke 128 Kota Balikpapan Resmi Diluncurkan

Balikpapan, Gerbangkaltim.com – Pemkot Balikpapan meluncurkan logo Hari Ulang Tahun (HUT) Kota Balikpapan yang ke 128 dalam dalam ekspose akhir tahun yang berlangsung di Balikpapan Sport and Convention Center (BSCC) Dome, Balikpapan, Sabtu (21/12/2025). “Dengan mengucap Bismillahirrahmanirrahim logo HUT Kota ke 128 kami perkenalkan ke masyarakat,” ujar, Wali Kota Rahmad Mas’ud dihadapan ratusan Ketua RT, […]

Pemkot Balikpapan
4 bulan lalu

TP PKK dan Pemkot Balikpapan Ajak Warga Perangi DBD

Balikpapan, Gerbangkaltim.com – TP PKK bersama Pemkot Balikpapan melaksanakan kerja bakti massal (KBM) Pemberantasan Sarang Nyamuk (PSN) di seluruh wilayah Kota Balikpapan. Kegiatan pencanangan ini dilakukan di Kantor Kecamatan Balikpapan Kota, Balikpapan, Kaltim, Sabtu (21/12/2024). Ketua Tim Penggerak PKK Kota Balikpapan, Hj Nurlena Rahmad Mas’ud, SE dalam sambutannya yang dibacakan Kepala DKK Balikpapan Alwiati dalam […]

Pemkot Balikpapan
4 bulan lalu

Kota Balikpapan Jadi Nominator Kota Informatif

Balikpapan, Gerbangkaltim.com – Kota Balikpapan masuk sebagai salah satu nominator kota informatif Kategori Pemerintah Kabupaten Kota se Kaltim dalam malam penganugerahan Keterbukaan informasi publik yang dilaksanakan Komisi Informasi (KI) Kaltim. Dalam acara ini KI Kaltim menganugerahkan 11 kategori. Penyerahan penghargaan berlangsung di Hotel Aston, Samarinda, Rabu (18/12/2024) malam. Terbaik pertama di raih Kabupaten Kota Bontang, […]

Pemkot Balikpapan
4 bulan lalu

DLH Balikpapan Gelar Awarding RT CGH dan Eco Office 2024

Balikpapan, Gerbangkaltim.com – Dinas Lingkungan Hidup Kota Balikpapan menggelar acara Awarding RT CGH dan Eco Office Tahun 2024. Kegiatan ini dilaksanakan dalam rangka mendukung visi Kota Balikpapan sebagai kota terkemuka yang nyaman dihuni, modern, dan sejahtera dalam bingkai Madinatul Iman. Penghargaan ini diberikan kepada masyarakat, organisasi, dan instansi yang berkontribusi aktif dalam menjaga kebersihan dan […]

Pemkot Balikpapan
4 bulan lalu

Masyarakat Diminta Gelorakan Semangat Bela Negara

Balikpapan, Pemkot Balikpapan menggelar kegiatan Upacara Peringatan Hari Bela Negara ke-76 tahun yang mengusung mengusung tema “Gelorakan Bela Negara untuk Indonesia Maju” di halaman Balaikota Balikpapan, Kamis (19/12/2024) Sekretaris Daerah (Sekda) Kota Balikpapan Muhaimin mewakili Wali Kota Balikpapan H Rahmad Mas’ud, SE, ME bertugas sebagai inspektur upacara. Dalam kesempatan tersebut, Sekda Kota Balikpapan Muhaimin membacakan […]

Kepala Badan Pengelola Pajak Daerah dan Retribusi Daerah (BPPDRD) Kota Balikpapan, Idham
4 bulan lalu

BPPDRD Akan Tertibkan Reklame Rokok di di Balikpapan

Balikpapan, Gerbangkaltim.com – Badan Pengelola Pajak Daerah dan Retribusi Daerah (BPPDRD) Kota Balikpapan akan menertibkan sejumlah iklan reklame rokok di Kota Balikpapan secara bertahap. Penertiban iklan rokok ini merupakan bagian dari upaya Pemkot Balikpapan untuk mendukung kesehatan masyarakat dan menciptakan Kawasan Sehat Tanpa Rokok (KSTR), serta mendukung program Kota Layak Anak (KLA). Kepala Badan Pengelola […]

Pemkot Balikpapan
4 bulan lalu

Boyong 10 Medali Emas, Balikpapan Juara Porprov III Kaltim

Balikpapan, Gerbangkaltim.com – Kota Balikpapan akhirnya keluar sebagai Juara Umum Pekan Olahraga Provinsi (Porprov) III Korps Pegawai Republik Indonesia (Korpri) Kaltim dengan meraih sebanyak Sebanyak 10 medali emas, 10 perak dan 7 perunggu yang diselenggarakan di di Tanah Grogot, Kabupaten Paser, 1-6 Desember 2024 kemarin. Wakil Ketua Badan Pembinaan Olahraga (Bapor) Korpri, Adwar Skenda Putra […]

Pemkot Balikpapan
4 bulan lalu

MTQ ke-52 Tingkat Kota Balikpapan Tahun 2024 Resmi Dibuka

Balikpapan, Gerbangkaltim.com – Pemerintah Kota (Pemkot) Balikpapan menggelar Musabaqah Tilawatil Qur’an (MTQ) ke-52 Tingkat Kota Balikpapan tahun 2024 yang berlangsung di Kecamatan Balikpapan Timur sebagai tuan rumah resmi dibuka. Acara yang diikuti oleh kafilah dari berbagai kecamatan ini tidak hanya menjadi ajang perlombaan seni membaca Al-Qur’an. Tetapi juga sebagai cerminan kesalehan sosial dan budaya keagamaan […]

Pemkot Balikpapan
4 bulan lalu

Balikpapan Raih Penghargaan One Planet City Challenge (OPCC) 2024

Balikpapan, Gerbangkaltim.com – Pemerintah Kota Balikpapan menerima penghargaan One Planet City Challenge (0PCC) Tahun 2024 dari World Wide Fund for Nature (WWF). Sebuah inisiatif yang mendorong pembangunan kota berkelanjutan sesuai dengan tujuan Perjanjian Paris untuk membatasi pemanasan global di bawah 1,5 derajat celcius. Penghargaan itu diterima langsung Kepala Dinas Lingkungan Hidup (DLH) Kota Balikpapan, Sudirman […]

Pemkot Balikpapan
4 bulan lalu

Balikpapan Raih Penghargaan IKP Terbaik 2024 di Kaltim

Balikpapan, Gerbangkaltim.com – Kota Balikpapan menerima penghargaan dengan Indeks Ketahanan Pangan (IKP) terbaik di Kaltim tahun 2024 dari Badan Pangan Nasional dan Dinas Pangan Tanaman Pangan dan Holtikultura (TPH) Provinsi Kaltim. Penghargaan ini diraih Kota Balikpapan setelah memiliki IKP sebesar 91,23 dan partisipasi aktif penyusunan peta FSVA. Piagam penghargaan diserahkan langsung Kepala Dinas Pangan TPH […]