PLN UIP KLT

Hari Listrik Nasional 2025
3 hari lalu

PLN UIP Kalimantan Timur Rayakan Hari Listrik Nasional ke-80 dengan Semangat Transformasi Menuju Energi Hijau

Gerbangkaltim.com, Balikpapan — Dalam semangat memperingati Hari Listrik Nasional (HLN) ke-80, PLN Unit Induk Pembangunan Kalimantan Bagian Timur (UIP KLT) menegaskan komitmennya untuk terus menghadirkan energi andal dan berkelanjutan bagi masyarakat di seluruh pelosok Kalimantan. Acara peringatan yang digelar di Lapangan Upacara PLN UIP KLT, Balikpapan, pada Senin (27/10/2025), diikuti oleh ratusan pegawai PLN Grup […]

PLN UIP KLT
9 hari lalu

Terangi Limunjan, PLN UIP KLT Bawa Harapan Baru bagi Warga Berau

Gerbangkaltim.com, Berau – Cahaya kebahagiaan terpancar di wajah warga RT 20 Limunjan, Kelurahan Sambaliung, Kabupaten Berau, ketika untuk pertama kalinya listrik menerangi rumah mereka. Setelah bertahun-tahun hidup dalam gelap dan hanya bergantung pada lampu minyak, kini sinar dari PT PLN (Persero) Unit Induk Pembangunan Kalimantan Bagian Timur (UIP KLT) membawa kehidupan baru dan harapan yang […]

PLN UIP KLT
20 hari lalu

PLN UIP KLT Perkuat Keandalan Listrik Pulau Sebuku, Dukung Ketahanan Energi Nasional

Gerbangkaltim.com, Jakarta – PT PLN (Persero) menegaskan komitmennya dalam memperkuat ketahanan energi dan pemerataan listrik di wilayah terpencil melalui pembangunan infrastruktur kelistrikan di Pulau Sebuku, Kabupaten Kotabaru, Kalimantan Selatan. Langkah ini diwujudkan dengan penandatanganan perjanjian pembangunan Gardu Induk (GI) 150 kV Selaru, Saluran Udara Tegangan Tinggi (SUTT) Inc. 2 Phi (Batulicin–Kotabaru–Selaru), serta GI 150 kV Sebuku […]

PLN UIP KLT
20 hari lalu

PLN UIP KLT Tegaskan Keterbukaan Proses Ganti Rugi Lahan Proyek SUTT Kuaro–IKN di Paser

Gerbangkaltim.com, Paser – PT PLN (Persero) Unit Induk Pembangunan Kalimantan Bagian Timur (UIP KLT) menegaskan komitmennya dalam menjalankan pembangunan infrastruktur kelistrikan secara transparan dan akuntabel. Komitmen ini diwujudkan melalui kegiatan sosialisasi hasil penilaian ganti rugi lahan tapak tower Saluran Udara Tegangan Tinggi (SUTT) 150 kV Kuaro–GIS 4 IKN, yang digelar di Kantor Desa Samuntai, Kecamatan […]

PLN UIP KLT
21 hari lalu

PLN UIP KLT dan DJK ESDM Perkuat Tata Kelola Listrik Lewat Digitalisasi TRABAS GATRIK

Gerbangkaltim.com, Banjarbaru — PT PLN (Persero) Unit Induk Pembangunan Kalimantan Bagian Timur (UIP KLT) bersama Direktorat Jenderal Ketenagalistrikan (DJK) Kementerian ESDM memperkuat sinergi dalam tata kelola sektor ketenagalistrikan melalui sosialisasi Peraturan Menteri ESDM Nomor 13 Tahun 2025 dan simulasi Aplikasi TRABAS GATRIK, yang berlangsung di Kantor PLN UPP KLT 4, Banjarbaru, Kalimantan Selatan, Rabu–Kamis (2–3/10/2025). Kegiatan […]

interkoneksi listrik Kaltim Kaltara
22 hari lalu

PLN Percepat Interkoneksi Listrik Kaltim–Kaltara, Wujudkan Ketahanan Energi Nasional Berlandaskan Semangat Pancasila

Gerbangkaltim.com, Berau — Dalam momentum memperingati Hari Kesaktian Pancasila, PT PLN (Persero) melalui Unit Induk Pembangunan Kalimantan Bagian Timur (UIP KLT) mempercepat penyelesaian Proyek Interkoneksi Sistem Kelistrikan Kalimantan Timur–Kalimantan Utara (Kaltim–Kaltara). Proyek strategis ini menjadi simbol semangat persatuan dan gotong royong bangsa dalam memperkuat ketahanan energi nasional melalui sistem kelistrikan yang terintegrasi, efisien, dan tangguh. […]

PLN UIP KLT
27 hari lalu

Hari Kesaktian Pancasila, PLN UIP KLT Teguhkan Komitmen Hadirkan Listrik Merata di Kalimantan

Gerbangkaltim.com, Balikpapan – Peringatan Hari Kesaktian Pancasila dimaknai PT PLN (Persero) Unit Induk Pembangunan Kalimantan Bagian Timur (UIP KLT) sebagai momentum memperkuat semangat persatuan dalam menghadirkan energi berkeadilan bagi seluruh rakyat. Upacara bendera yang digelar bersama PLN Grup Kalimantan mengusung tema “Pancasila Perekat Bangsa Menuju Indonesia Raya”. Ratusan pegawai berdiri tegak dalam barisan, meneguhkan kembali […]

PLN UIP KLT
28 hari lalu

PLN UIP KLT Teguhkan Komitmen Hadirkan Listrik Merata di Hari Kesaktian Pancasila

Gerbangkaltim.com, Balikpapan – Momentum Hari Kesaktian Pancasila dimaknai PT PLN (Persero) Unit Induk Pembangunan Kalimantan Bagian Timur (UIP KLT) sebagai penguat tekad menghadirkan energi berkeadilan bagi masyarakat. Melalui upacara bersama PLN Grup Kalimantan, semangat persatuan dan gotong royong ditegaskan kembali sebagai fondasi dalam membangun infrastruktur kelistrikan hingga pelosok negeri. Ratusan pegawai PLN tampak khidmat mengikuti upacara […]

PLN UIP KLT
1 bulan lalu

PLN UIP Kaltim Perkuat Sinergi untuk Tuntaskan Proyek Strategis 2025

Gerbangkaltim.com, Balikpapan – PT PLN (Persero) Unit Induk Pembangunan Kalimantan Bagian Timur (UIP KLT) menegaskan komitmennya menuntaskan seluruh Proyek Strategis 2025 melalui penguatan kolaborasi lintas unit dan pemangku kepentingan. Komitmen ini ditegaskan dalam Rapat Kerja (Raker) Semester II yang berlangsung di Balikpapan, Kamis (25/9/2025). Mengusung tema “Strategic Collaboration to Achieve Excellence Performance 2025”, forum tersebut […]

PLN Kalimantan
2 bulan lalu

PLN UIP KLT Gandeng Mitra Rehabilitasi DAS Demi Jaga Lingkungan Kalimantan

Gerbangkaltim.com, Balikpapan – PT PLN (Persero) Unit Induk Pembangunan Kalimantan Bagian Timur (UIP KLT) menegaskan komitmennya menjaga kelestarian lingkungan melalui program rehabilitasi Daerah Aliran Sungai (DAS). Langkah ini ditempuh lewat penandatanganan kontrak kerja sama dengan PT Geojaya Tehnik dan PT Sarbi Moerhani Lestari di Balikpapan, sebagai bagian dari kewajiban Penggunaan Kawasan Hutan (PPKH) pada proyek ketenagalistrikan […]