Optimisme Keamanan Balikpapan Menguat di Era Kapolresta Baru
Balikpapan, Gerbangkaltim.com – Stabilitas keamanan Kota Balikpapan sebagai daerah penyangga Ibu Kota Nusantara (IKN) diyakini akan tetap terjaga meski terjadi pergantian kepemimpinan di tubuh Polresta Balikpapan. Keyakinan tersebut disampaikan Kapolresta Balikpapan sebelumnya, Kombes Pol Anton Firmanto, saat menghadiri acara serah terima jabatan Kapolresta di Mapolda Kalimantan Timur, Rabu (8/1/2026). Anton menyampaikan bahwa tongkat estafet kepemimpinan […]
