Samboja Dukung Brigade Pangan: Optimalkan 338,7 Hektare Lahan untuk Swasembada 2027
Gerbangkaltim.com, Tenggarong — Kecamatan Samboja di Kabupaten Kutai Kartanegara (Kukar) resmi ditunjuk sebagai salah satu wilayah pelaksana Program Brigade Pangan dari Kementerian Pertanian RI. Dengan total lahan seluas 338,7 hektare yang tersebar di lima desa yakni Bukit Raya, Beringin Agung, Handil Baru, Handil Baru Darat, dan Muara Sembilang, Samboja menyatakan kesiapannya untuk menyukseskan program percepatan […]