3 jam lalu

DPRD Balikpapan Fokus Perkuat Kualitas Perda, Bukan Hanya Jumlah Regulasi

Gerbangkaltim.com, Balikpapan – Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kota Balikpapan menegaskan komitmennya untuk meningkatkan kualitas setiap peraturan daerah (Perda), agar lebih tepat sasaran dan bermanfaat bagi masyarakat, bukan sekadar menambah kuantitas regulasi. Pernyataan ini disampaikan saat Rapat Dengar Pendapat (RDP) bersama Organisasi Perangkat Daerah (OPD) di Gedung DPRD Balikpapan, Selasa (11/11/2025), yang membahas evaluasi Program Pembentukan […]