PT Kaltim Kariangau Terminal

PT Kaltim Kariangau Terminal
3 bulan lalu

PT Kaltim Kariangau Terminal dan Kejari Balikpapan Jalin Kerja Sama Penanganan Hukum Perdata dan TUN 2025–2027

Gerbangkaltim.com, Balikpapan — Dalam upaya memperkuat kepatuhan hukum dan tata kelola perusahaan, PT Kaltim Kariangau Terminal (KKT) resmi menjalin kerja sama dengan Kejaksaan Negeri (Kejari) Balikpapan melalui penandatanganan nota kesepahaman (MoU) terkait penanganan masalah hukum di bidang Perdata dan Tata Usaha Negara (TUN) untuk periode 2025–2027. Penandatanganan berlangsung di Balikpapan dan dihadiri langsung oleh jajaran […]

Pelabuhan Balikpapan
3 bulan lalu

KKT Gandeng Pelindo dan KSOP Balikpapan Gelar Bimtek PAB Tahap II untuk Dukung Perdagangan Antarpulau

Gerbangkaltim.com, Balikpapan — PT Kaltim Kariangau Terminal (KKT) bersama PT Pelabuhan Indonesia (Persero) dan Kantor Kesyahbandaran dan Otoritas Pelabuhan (KSOP) Kelas I Balikpapan menggelar Bimbingan Teknis (Bimtek) Pelaporan Pemberitahuan Perdagangan Antarpulau Barang (PAB) Tahap II. Kegiatan ini menjadi bagian dari komitmen sinergi antar BUMN dan kementerian dalam memperkuat ekosistem logistik nasional. Acara berlangsung secara hybrid di […]