Penulis: bm-gk

Gerbangkaltim.com, BALI – Ketua MPR RI Bambang Soesatyo mengapresiasi berbagai capain yang diraih Polri selama 100 hari kepemimpinan Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo. Mengusung visi transformasi menjadikan Polri Presisi (Prediktif, Responsibilitas, dan Transparansi Berkeadilan), Polri terus meningkatkan kinerjanya menjadi lembaga penegak hukum yang tidak hanya tegas, melainkan juga memiliki personil yang solid, profesional, dan mumpuni menghadapi era Police 4.0.”Polri telah sukses meningkatkan pelayanan publik berbasis teknologi informasi. Untuk fungsi Lantas, antara lain, dengan menerapkan aplikasi SIM Internasional Online, aplikasi SIM Nasional Presisi Online, aplikasi Ujian Teori SIM Online (Eavis), aplika e-PPSI, aplikasi e-Rikkes, dan Samsat Digital Nasional. Sangat memudahkan masyarakat…

Read More

JAKARTA, Gerbangkaltim.com – Polri menyatakan ada 1.864 kasus yang diselesaikan dengan menggunakan pendekatan Restorative Justice atau keadilan restoratif dalam 100 hari kerja Jenderal Listyo Sigit Prabowo menjabat sebagai Kapolri. “Sudah dilakukan sebanyak 1.864 di masing-masing Polda,” kata Kadiv Humas Polri Irjen Argo Yuwono dalam konferensi pers 100 hari kinerja Kapolri, di Gedung Humas Polri, Jakarta Selatan, Senin (17/4/2021). Argo menjelaskan, terkait dengan keadilan restoratif, saat ini, pihaknya sedang menggodok Peraturan Kepolisian (Perpol) untuk mengatur mengenai penerapan restorative justice di Korps Bhayangkara. “Akan kami garap peraturan kepolisian berkaitan dengan penerapan keadilan restorative justice dalam penanganan tindak pidana,” ujar Argo. Menurut Argo,…

Read More

Balikpapan, Gerbangkaltim.com – Bertempat di Lapangan Apel Mapolda Kaltim, Wakapolda Kaltim Brigjen Pol Drs. Hariyanto, S.H., M.Hum., memimpin langsung Apel hari pertama masuk kerja pasca Hari Raya Idul fitri 1442 H, Senin (17/5/2021). Dalam Apel perdana pasca libur Lebaran itu dihadiri pula oleh PJU Polda Kaltim dan diikuti oleh Perseonel Polda Kaltim. Apel tersebut bertujuan untuk mengetahui jumlah personel Polda Kaltim yang kembali bertugas seperti biasa pasca libur Idul Fitri 1442 H. Dalam amanatnya Wakapolda Kaltim juga turut menyampaikan puji syukur kepada Allah SWT, Tuhan YME yang mana kita bisa melaksanakan Apel pagi hari ini, termasuk mensyukuri situasi selama Operasi…

Read More

Gerbangkaltim.com, JAKARTA- Polri terus melakukan Operasi Ketupat 2021 selama larangan mudik Lebaran. Sabtu (15/5/2021) kemarin sebanyak 11.230 unit kendaraan diberhentikan. Dari jumlah tersebut 620 ditilang karena tidak membawa kelengkapan surat-surat kendaraan dan melanggar rambu lalu lintas. Sementara 10.610 kena teguran. Kasus kecelakaan di hari yang sama juga cukup banyak. Tercatat ada sekitar 106 kejadian. Dari jumlah tersebut 11 orang diantaranya meninggal dunia, 9 orang luka berat, 133 orang luka ringan. Sementara kerugian materil sebanyak Rp74.750.000. “Penindakan dan kecelakaan lalu lintas ini dilakukan dan terjadi disejumlah wilayah,” kata Kadiv Humas Polri Irjen Pol Argo Yuwono dalam keterangannya, Minggu (16/5/2021).Selain pelanggaran dan…

Read More

Kukar- Aparat kepolisian Polres Kutai Kartanegara, Polda Kalimantan Timur bergerak cepat dalam menangani kasus dugaan penganiayaan terhadap camat Tenggarong saat menghentikan aktivitas penambangan illegal di Jalan Datar Wengi RT 17 Kamp Sukodadi Ke Mangkurawang, Kecamatan Tenggarong, Minggu (9/5/2021) siang. Kejadian ini videonya sempat viral di media social. “Kami telah menetapkan satu tersangka, yakni T operator exavator dan telah kami tahan. Penetapan tersangka berdasarkan hasil gelar perkara yang kami lakukan, yang didahului memeriksa tempat kejadian perkara, mengamanan barang bukti, maupun pemeriksaan saksi-saksi,” kata Kabid Humas Polda Kaltim Kombes Pol Ade Yaya Suryana, S.I.K., M.H, seperti yang dilaporkan Polres Kukar, Senin (10/5/2021).…

Read More

BALIKPAPAN- Polda Kalimantan Timur kembali berhasil menggagalkan peredaran narkotika jenis sabu seberat 25 kilogram. Hal tersebut diungkap dalam Konferensi Pers yang digelar di depan Lobby Mapolda Kaltim oleh Kapolda Kaltim Irjen Pol. Drs. Herry Rudolf Nahak, M.Si., didampingi Dir Resnarkoba Polda Kaltim Kombes Pol Rickynaldo dan Kabid Humas Polda Kaltim Kombes Pol Ade Yaya Suryana, Selasa (11/05/2021). Kapolda Kaltim dalam konferensi pers tersebut menjelaskan, jajaran Ditresnarkoba Polda Kaltim berhasil mengamankan sebuah perahu motor bermuatan Narkotika jenis sabu sebanyak 25kg di dermaga kapal nelayan, kawasan Jalan Mulawarman, Kelurahan Manggar Baru Balikpapan Timur. Pengungkapan ini, menyeret sedikitnya 5 tersangka yang kini sudah…

Read More

BREBES- Kapolri Jenderal Polisi Listyo Sigit Prabowo melakukan peninjauan Operasi Ketupat 2021 di Pejagan, Brebes, Jawa Tengah, Minggu (9/5/2021). Dalam tinjauan ini, Kapolri ditemani Ketua DPR Puan Maharani, Panglima TNI Marsekal Hadi Tjahjanto, Menteri Kesehatan Budi Gunadi Sadikin, Menteri Perhubungan Budi Karya dan Menteri PUPR Basuki Hadimuljono. Kapolri menyebut secara keseluruhan pelaksanaan Operasi Ketupat 2021 dengan melakukan penyekatan mudik berjalan dengan baik. Ia mengakui bahwa penyekatan mudik memang membuat masyarakat tidak nyaman. “Namun hal ini dilakukan untuk menjaga masyarakat agar tidak tertular varian baru virus COVID-19,” kata Sigit. Menurutnya, tugas kepolisian adalah menjaga keamanan dan keselamatan masyarakat. Untuk itu, ia…

Read More

JAKARTA, Gerbangkaltim.com— Panglima TNI Marsekal Hadi Tjahjanto bersama Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo dan Ketua DPR RI Puan Maharani meninjau posko penyekatan check point Pelabuhan Bakauheni Lampung. Romobongan peninjauan itu diantaranya Menteri PUPR Basuki Hadimuljono, Kepala BNPB Letjen TNI Doni Monardo, Menteri Perhubungan Budi Karya Sumadi, dan Menteri Kesehatan Budi Gunadi Sadikin. Di posko, Kapolri bersama rombongan mendapatkan paparan terkait pelaksanaan pelarangan mudik oleh pihak ASDP. Dalam pelaksanaannya, hanya 18 kapa Roro Fery yang dioperasikan, berbeda pada hari biasanya kapal yang dioperasikan sebanyak 32 kapal perhari. “Hari biasa yang dioperasikan 32 kapal, dengan rata-rata dan 105-110 trip,” kata Kapolri dalam…

Read More

PPU, Gerbangkaltim.com – Disela-sela kegiatan Kunjungan Kerja Wakapolda Kaltim Brigjen Pol. Drs. Hariyanto, S.H didampingi Dirlanta Polda Kaltim Kombes Pol. Singgamatama, S.I.K., M.H dalam rangka Pengecekan Pos Pam Lebaran Tahun 2021 di Wilayah Hukum Polres PPU Wakapolda Kaltim beserta rombongan juga melakukan pemerikasaan dan pengecekan ruang tahanan di Polres PPU, untuk memastikan ruang tahanan yang ada di Polres dalam keadaan aman. Sabtu, (08/05/2021). Wakapolda mengingatkan para tahanan untuk berperilaku baik, selama menjalani masa tahanan dan tidak mengulangi perbuatannya. Wakapolda mengingatkan kepada petugas jaga bahwa, tahanan juga memiliki hak untuk diperlakukan secara baik. Hal ini baik menyangkut kesehatan maupun kebutuhan pribadi…

Read More

Balikpapan, Gerbangkaltim.com – Keamanan dan kondusivitas Kota Balikpapan menyambut Hari Raya Idul Fitri 1442 H menjadi perhatian khusus aparat kepolisian. Guna memastikan kelancaran proses pengamanan dan pelayanan oleh personel Polda Kaltim, Wakapolda Kaltim Brigjen Pol Drs. Hariyanto, S.H., M.Hum., menyambangi Pos Pam Idul  Fitri 2021 di wilayah Polres PPU, Sabtu (8/5/2021). Wakpolda Kaltim menyampaikan bahwa Polda Kaltim melakukan operasi pengamanan lebaran tahun 2021, Dimana operasi pengamanan lebaran ini dilakukan guna mencegah masyarakat yang nekat melakukan mudik lebaran, serta untuk mendukung program pemerintah terkait larangan mudik lebaran 2021 “Kami melakukan pengecekan langsung posko pengamanan Lebaran, dimana larangan mudik sudah diberlakukan dan…

Read More