Penulis: bm-gk

Paser – Mendorong percepatan vaksinasi dosis lengkap hingga ketiga atau booster, Polres Paser membuka pelayanan vaksinasi Covid-19 bagi masyarakat usai tarawih. Seperti yang terlihat pada Senin malam, (11/04/2022), gerai vaksinasi ini diselenggarakan di 2 area Masjid selama bulan Ramadan yaitu di Masjid Agung Nurul Fallah dan Masjid Syuhada. Kapolres Paser AKBP Kade Budiyarta, SIK, mengatakan tim Dokkes Polres Paser setidaknya sebanyak 500 dosis vaksin telah disiapkan petugas pada tiap malamnya. “Untuk malam ini tetap selama bulan Ramadan kita akan gencarkan vaksinasi terutama pada tempat-tempat ramai seperti tempat beribadah umat muslim. Mungkin, masih banyak saudara kita yang belum vaksin,” terangnya. Selain…

Read More

Balikpapan – Kepolisian Daerah Kalimantan Timur kembali menggelar layanan vaksinasi covid-19 pada malam hari. Kegiatan tersebut dilaksanakan di berbagai masjid. Seperti contohnya vaksinasi yang digelar oleh Ditlantas Polda Kaltim ini digelar di Masjid Sabilillah Balikpapan Selatan dan Masjid As Salam Balikpapan Utara, Selasa (12/4/2022). Kabid Humas Polda Kaltim Kombes Pol Yusuf Sutejo, S.I.K., M.T., mengungkapkan bahwa kegiatan vaksinasi Covid-19 sengaja digelar malam hari, dalam upaya percepatan imunitas masyarakat. Layanan vakasinasi malam hari dilakukan untuk mengantisipasi adanya masyarakat yang tidak bisa melakukan vaksinasi pada siang hari. “Harapannya tidak ada lagi masyarakat yang kesulitan untuk vaksinasi.” ucap Kombes Yusuf. Gerai vaksin…

Read More

Balikpapan – Kepolisian Daerah (Polda) Kaltim galakkan vaksinasi di sejumlah masjid di Balikpapan selama Ramadhan 1443 Hijriah/ 2022 Masehi. Bertempat di Masjid As Salam Jl. Kutai Hill Gn. Samarinda Kec.Balikpapan Utara Polda Kaltim menggelar gerai aksinasi dengan sasaran para jamaah salat tarawih dan masyarakat sekitar masjid, Selasa (12/4/2022). “Selama Ramadhan ini kita giatkan vaksinasi malam hari selepas buka puasa.,” kata Kabid Humas Polda Kaltim Kombes Pol Yusuf Sutejo, S.I.K., M.T. Untuk giat vaksinasi di Masjid As Salam, pihaknya siapkan vaksin tahap pertama, kedua hingga tiga (booster). Adapun jenis vaksin yang disediakan adalah Sinovac, Astrazaneca dan Pfizer. Kombes Pol Yusuf…

Read More

KUKAR – Polsek Jajaran Polres Kukar melaksanan Kegiatan Pemantauan sekaligus pengecekan minyak goreng terkait antisipasinya kelangkaan minyak di wilayah Kabupaten Kukar. Seperti yang di lakukan oleh Polsek Loa Janan dan Polsek Kenohan memonitoring sekaligus pengecekan keberadaan dan stok minyak goreng maupun bahan pokok lainnya yang beredar di pasaran khususnya di seputaran wilayah Kecamatan Loa Janan dan Kenohan. Dalam kegiatan tersebut Polsek Loa Janan mengerahkan Bhabinkamtibmas di antaranya Bripka Daris dan Polsek Kenohan mengerahkan Bhabinkamtibmas di antaranya Bripka Mulyono yang melakukan monitoring minyak goreng curah di kios – kios dan warung kecil yang berada di wilayah Desa Binaaannya masing-masing. Melalui…

Read More

PASER – Mengantipasi adanya ulah oknum pedagang yang menimbun minyak goreng, Polsek Long Ikis ‘blusukan’ ke pasar dan pertokoan guna memonitor harga dan stok minyak goreng. Kapolres Paser AKBP Kade Budiyarta, S.I.K., mengungkapkan kegiatan anggotanya di lapangan ini sebagai upaya menjaga stabilitas harga maupun stok pasokan agar tidak terjadi kelangkaan. “Dari hasil personel kami dilapangan, minyak goreng tidak langka, harganya pun terjangkau masyarakat karena pedagang menjual sesuai harga eceran tertinggi atau HET yang ditetapkan,” ujar Budiyarta. Kapolres Paser menambahkan bahwa kegiatan ini adalah sebagai wujud kehadiran Polri ditengah-tengah masyarakat guna memastikan ketersediaan minyak goreng serta memonitor harganya di pasaran. Pasalnya…

Read More

Penajam – Polres PPU bersama Kodim 0913/PPU tak henti hentinya melaksanakan peninjauan dan pemantauan harga serta ketersedian sembako khususnya minyak goreng di pasar tradisional maupun di warung dan toko swalayan, Selasa (12/4/2022). Kapolres PPU AKBP Hendrik Hermawan S.I.K melalui Padal patroli Iptu Giyono menuturkan, selain melakukan pengecekan harga sembako di toko kelontongan, distributor, swalayan maupun agen-agen, pihaknya juga secara berkesinambungaan mengecek ketersediaan kebutuhan pokok masyarakat di pasar harian dan tradisional. Ia mengatakan kegiatan ini dalam rangka menjamin stabilitas harga dan bertujuan untuk memantau kenaikan bahan pokok dan stok serta harga minyak goreng. Selain itu pihaknya ingin mengantisipasi kejadian penimbunan dan…

Read More

Balikpapan, Gerbangkaltim.com – Kepolisian Daerah (Polda) Kaltim galakkan vaksinasi di sejumlah masjid di Balikpapan selama Ramadhan 1443 Hijriah/ 2022 Masehi. Bertempat di Masjid As Salam Jl. Kutai Hill Gn. Samarinda Kec.Balikpapan Utara Polda Kaltim menggelar gerai aksinasi dengan sasaran para jamaah salat tarawih dan masyarakat sekitar masjid, Selasa (12/4/2022). “Selama Ramadhan ini kita giatkan vaksinasi malam hari selepas buka puasa.,” kata Kabid Humas Polda Kaltim Kombes Pol Yusuf Sutejo, S.I.K., M.T. Untuk giat vaksinasi di Masjid As Salam, pihaknya siapkan vaksin tahap pertama, kedua hingga tiga (booster). Adapun jenis vaksin yang disediakan adalah Sinovac, Astrazaneca dan Pfizer. Kombes Pol Yusuf…

Read More

Balikpapan, Gerbangkaltim.com – Kepolisian Daerah Kalimantan Timur kembali menggelar layanan vaksinasi covid-19 pada malam hari. Kegiatan tersebut dilaksanakan di berbagai masjid. Seperti contohnya vaksinasi yang digelar oleh Ditlantas Polda Kaltim ini digelar di Masjid Sabilillah Balikpapan Selatan dan Masjid As Salam Balikpapan Utara, Selasa (12/4/2022). Kabid Humas Polda Kaltim Kombes Pol Yusuf Sutejo, S.I.K., M.T., mengungkapkan bahwa kegiatan vaksinasi Covid-19 sengaja digelar malam hari, dalam upaya percepatan imunitas masyarakat. Layanan vakasinasi malam hari dilakukan untuk mengantisipasi adanya masyarakat yang tidak bisa melakukan vaksinasi pada siang hari. “Harapannya tidak ada lagi masyarakat yang kesulitan untuk vaksinasi.” ucap Kombes Yusuf. Gerai vaksin ini…

Read More

Penajam – Dalam upaya mendukung tercapainya kekebalan imun tubuh bagi masyarakat. Polres Penajam menggelar vaksinasi ketiga (booster) bagi masyarakat di Islamic Center Masjid Al Muhajirin Kel. Penajam Kec. Penajam Kab. PPU, Senin (11/4/2022). “Sudah menjadi kewajiban kami melayani masyarakat di manapun, kapanpun, sejalan dengan instruksi Presiden serta Kapolri, untuk membantu masyarakat, agar dapat kembali bencengkrama dengan keluarga di hari raya,” kata Kapolres PPU AKBP Hendrik Hermawan, SIK. “Dengan kondisi sehat, dengan vaksinasi penguat (booster). Mengingat persyaratan mudik, bagi warga yang sudah tuntas vaksin booster, tidak diperlukan lagi cek PCR atau test swab,” sambungnya. Ia menyebut, selama kegiatan Vaksinasi Malam di…

Read More

Oksibil – Satgas Binmas Noken Operasi Damai Cartenz 2022 Mengelar Program Kegiatan SI-IPAR, memberikan wawasan kebangsaan dan menanamkan cinta tanah air Sejak Usia Dini kepada anak-anak Kampung Pulbingin, Distrik Serambakon, Kabupaten Pegunungan Bintang, Senin (11/4/2022). Kegiatan SI-IPAR ini dipimpin oleh Korwil Binmas Noken Pegunungan Bintang Iptu Sabtuwadji dan 4 Personelnya Yakni Brigpol Maikel Imburi, Brigpol Wahyu Pitoyo, Bripda Yehezkiel Fatubun, Bripda Rudy Cakradini. Iptu Sabtuwadji Mengatakan tujuan Mengelar SI-IPAR agar terjalin hubungan silaturahmi antara Satgas Binmas bersama masyarakat, juga memberikan wawasan kebangsaan, menanamkan cinta tanah air dan rasa nasionalisme sejak usia dini. “Kegiatan ini bertujuan menambah wawasan kebangsaan seperti pengenalan…

Read More