DPR RI
22 hari lalu

Bukan Sekedar Penitipan Anak, Hetifah Inginkan PAUD Berkualitas

Balikpapan, Gerbangkaltim.com – Ketua Komisi X yang juga anggota DPR RI Dapil Kaltim, Hetifah Sjaifudian menginginkan penerapan kebijakan dari pemerintah terhadap wajib Pendidikan Anak Usia Dini (PAUD) tidak boleh kehilangan esensinya sebagai pendidikan yang menyenangkan dan ramah anak. “Jadi meskipun kebijakan ini bertujuan memperpanjang masa wajib belajar menjadi 13 tahun, pelaksanaannya tidak boleh menyerupai sistem […]

Menembak
22 hari lalu

Kapolresta Balikpapan Borong Trofi di Kejuaraan Menembak HUT Bhayangkara ke-79 Polda Kaltim

Gerbangkaltim.com, Balikpapan – Jajaran Polresta Balikpapan kembali menorehkan prestasi gemilang dalam Kejuaraan Menembak Polda Kaltim yang digelar dalam rangka Hari Bhayangkara ke-79 tahun 2025, Sabtu (21/6/2025), di Lapangan Tembak Brimobda Kaltim. Acara ini menjadi ajang unjuk kemampuan sekaligus seleksi atlet menembak potensial dari lingkungan kepolisian se-Kalimantan Timur. Kapolresta Balikpapan, Kombes Pol Anton Firmanto, SH, SIK, […]

Jumat Curhat
22 hari lalu

Polda Kaltim Gelar Jumat Curhat di Muara Rapak, Warga Sampaikan Aspirasi Soal Keamanan dan Pelayanan Publik

Gerbangkaltim.com, Balikpapan – Direktorat Reserse Kriminal Umum (Ditreskrimum) Polda Kalimantan Timur kembali menggelar program Jumat Curhat, kali ini diadakan di Kantor Kelurahan Muara Rapak, Balikpapan, pada Jumat (20/6/2025). Kegiatan ini menjadi ajang dialog terbuka antara warga dan jajaran kepolisian dalam menyerap langsung aspirasi dan keluhan masyarakat. Dimulai sejak pukul 08.30 hingga 11.00 WITA, kegiatan berlangsung […]

Budidaya Maggot
22 hari lalu

Pertamina EP Sangatta Dorong Edukasi Zero Waste Lewat Pelatihan Budidaya Maggot di Kutai Timur

Gerbangkaltim.com, SANGATTA, KUTAI TIMUR — PT Pertamina EP (PEP) Sangatta Field terus menunjukkan komitmennya dalam mendukung pengelolaan lingkungan berkelanjutan. Melalui program unggulan Bintang Pertiwi, perusahaan menggelar Pelatihan Budidaya Maggot Black Soldier Fly (BSF) sebagai solusi pemanfaatan sampah organik rumah tangga. Kegiatan ini dilaksanakan pada Sabtu, 24 Mei 2025 di Gang Kamarema, Desa Pinang Raya, Kecamatan […]

XLSMART
22 hari lalu

XLSMART Perkuat Konektivitas dan Literasi Digital di Aceh, Salurkan Wakaf Al-Qur’an hingga Gelar Pelatihan Konten Kreatif

Gerbangkaltim.com, ACEH – Komitmen PT XLSMART Telecom Sejahtera Tbk (XLSMART) dalam mendukung pembangunan digital Indonesia terus diwujudkan melalui ekspansi jaringan dan pemberdayaan masyarakat. Melalui berbagai inisiatif di Provinsi Aceh, perusahaan hasil penggabungan XL Axiata dan Smartfren ini tidak hanya memperkuat konektivitas digital, tetapi juga memperluas kontribusi sosialnya dalam bidang pendidikan, keagamaan, dan literasi digital. Dalam […]

Mini Soccer
22 hari lalu

Pertamina Hulu Mahakam Gelar Turnamen Mini Soccer Bersama Jurnalis Balikpapan

Gerbangkaltim.com, Balikpapan — PT Pertamina Hulu Mahakam (PHM), anak usaha dari Pertamina di bawah naungan Regional 3 Kalimantan, menggelar turnamen mini soccer persahabatan bersama para jurnalis Kota Balikpapan di Lapangan Sepinggan Pratama, Jumat (20/6/2025). Mengusung tema “Baso Iga PHI Regional 3 Kalimantan – Pertandingan Persahabatan Mini Soccer Bersama Jurnalis Wilayah Balikpapan”, kegiatan ini menjadi ajang […]

Pertamina
22 hari lalu

PT PHM Gelar Turnamen Mini Soccer bersama Jurnalis Kota Balikpapan

Balikpapan, Gerbangkaltim.com – PT Pertamina Hulu Mahakam (PHM) menggelar turnamen persahabatan mini soccer di Lapangan Sepinggan Pratama, Jumat (20/6/2025). Kegiatan rutin tahunan ini diikuti oleh para jurnalis dari berbagai media di Balikpapan, mulai dari cetak, elektronik dan media online. Turnamen yang mengusung tajuk “Baso Iga PHI Regional 3 Kalimantan – Pertandingan Persahabatan Mini Soccer Bersama […]

Kapolda Kaltim Cup 2025
23 hari lalu

Tim Voli Batalyon C Pelopor Raih Juara Kapolda Kaltim Cup 2025, Kompol Ahmad Supriyadi Berikan Penghargaan

Gerbangkaltim.com, Balikpapan — Wakil Komandan Batalyon C Pelopor Satbrimob Polda Kalimantan Timur, Kompol Ahmad Supriyadi, S.H., memberikan penghargaan secara langsung kepada tim voli Wajracyena Batalyon C Pelopor atas keberhasilan mereka meraih juara pertama dalam Turnamen Bola Voli Kapolda Kaltim Cup 2025. Acara penyerahan penghargaan berlangsung khidmat di Markas Komando Brimob Batalyon C Pelopor, Kamis (19/06/2025), […]

Kapolda Kaltim Cup 2025
23 hari lalu

Bripda Baiq Syalwa Dila Putri dari Brimob Kaltim Raih Juara Umum Judo Kapolda Kaltim Cup 2025

Gerbangkaltim.com, Balikpapan — Prestasi membanggakan diraih oleh anggota Polwan Batalyon C Pelopor Satbrimob Polda Kalimantan Timur, Bripda Baiq Syalwa Dila Putri, yang sukses menyabet juara pertama dalam ajang Kejuaraan Judo Kapolda Kaltim Cup 2025. Kejuaraan ini resmi ditutup pada Rabu, 18 Juni 2025, di Balikpapan. Bripda Baiq menunjukkan dominasi luar biasa di arena judo dengan […]

Lantik Pj Kepala Desa
23 hari lalu

Bupati Kukar Lantik Wahyu Eka Trisnawan sebagai Pj Kepala Desa Sungai Mariam

Gerbangkaltim.com, Kutai Kartanegara — Pemerintah Kabupaten Kutai Kartanegara secara resmi menunjuk Wahyu Eka Trisnawan, SP., MM. sebagai Penjabat (Pj) Kepala Desa Sungai Mariam, Kecamatan Anggana. Prosesi pelantikan berlangsung pada Kamis (19/6/2025) di Balai Pertemuan Umum Desa Sungai Mariam dan dipimpin langsung oleh Bupati Kukar Edi Damansyah. Pengangkatan ini dilakukan untuk mengisi kekosongan jabatan usai wafatnya […]