Turnamen voli Brimob Kaltim
16 hari lalu

Meriah! Turnamen Voli Dansat Brimob Cup 2025 Warnai Semangat HUT Ke-80 Korps Brimob Polri

Gerbangkaltim.com, Balikpapan – Suasana penuh semangat dan sportivitas mewarnai Turnamen Bola Voli Dansat Brimob Cup 2025 yang digelar di Mako Batalyon C Pelopor Satbrimob Polda Kaltim. Kegiatan ini menjadi bagian dari rangkaian perayaan HUT ke-80 Korps Brimob Polri yang jatuh pada November mendatang. Turnamen yang berlangsung di Lapangan Voli Wajracyena, Senin (20/10), diikuti berbagai tim […]

PLN UIP KLT
16 hari lalu

Terangi Limunjan, PLN UIP KLT Bawa Harapan Baru bagi Warga Berau

Gerbangkaltim.com, Berau – Cahaya kebahagiaan terpancar di wajah warga RT 20 Limunjan, Kelurahan Sambaliung, Kabupaten Berau, ketika untuk pertama kalinya listrik menerangi rumah mereka. Setelah bertahun-tahun hidup dalam gelap dan hanya bergantung pada lampu minyak, kini sinar dari PT PLN (Persero) Unit Induk Pembangunan Kalimantan Bagian Timur (UIP KLT) membawa kehidupan baru dan harapan yang […]

Pemkot Balikpapan
16 hari lalu

Normalisasi DAS Ampal Segera Permanen, Pemerintah Siapkan Bendali Rp90 Miliar di Belakang Pasar Segar

Balikpapan, Gerbangkaltim.com — Upaya Pemerintah Kota Balikpapan dalam menanggulangi banjir di kawasan padat penduduk terus menunjukkan kemajuan. Setelah memperoleh bantuan senilai Rp90 miliar dari pemerintah pusat, rencana pembangunan bendungan pengendali banjir (bendali) di kawasan belakang Pasar Segar, Balikpapan Utara, dipastikan akan segera direalisasikan secara permanen. Kepala Dinas Pekerjaan Umum (DPU) Kota Balikpapan, Rita mengatakan, lokasi […]

Pertamina
16 hari lalu

Harga BBM Turun Drastis, Ekonomi Nelayan Berau Kian Menggeliat

Balikpapan, Gerbangkaltim.com — Kehidupan nelayan di Pulau Maratua, Kabupaten Berau, kini kian membaik setelah hadirnya Stasiun Pengisian Bahan Bakar Nelayan (SPBUN) No. 68.773.02. Fasilitas yang dikelola oleh PT Pertamina Patra Niaga Regional Kalimantan ini menjadi solusi nyata bagi para nelayan yang selama ini kesulitan mendapatkan bahan bakar dengan harga terjangkau. Berlokasi di Jalan Poros Kampung […]

BPJS kesehatan
16 hari lalu

BPJS Kesehatan Kaltim Dorong Peserta Tidak Aktif Lunasi Tunggakan, Defisit Capai Rp600 Miliar

Balikpapan, Gerbangkaltim.com — Deputi Direksi Wilayah BPJS Kesehatan Kalimantan Timur, Kalimantan Tengah, Kalimantan Selatan, dan Kalimantan Utara, Anurman Huda, mengungkapkan bahwa dari total 4.185.000 jiwa peserta Jaminan Kesehatan Nasional (JKN) di Kalimantan Timur, masih terdapat sekitar 14 persen peserta yang tidak aktif. Artinya, sekitar 586.000 jiwa belum dapat mengakses layanan kesehatan karena menunggak iuran atau […]

pemusnahan sabu Balikpapan
16 hari lalu

Polresta Balikpapan Musnahkan 63,63 Gram Sabu dari Dua Kasus Narkotika, Tegaskan Komitmen Perangi Peredaran Narkoba

Gerbangkaltim.com, Balikpapan – Satuan Reserse Narkoba (Satresnarkoba) Polresta Balikpapan kembali menunjukkan komitmennya dalam memberantas peredaran narkotika. Sebanyak 63,63 gram sabu-sabu dimusnahkan dalam kegiatan resmi yang digelar di Ruang Satresnarkoba Polresta Balikpapan, lantai 2 Gedung Utama, Jalan Jenderal Sudirman, pada Selasa (21/10/2025). Wakasat Narkoba Polresta Balikpapan, AKP Safarudin, S.H., menjelaskan bahwa pemusnahan tersebut merupakan bagian dari […]

Pemkot Balikpapan
16 hari lalu

Wujudkan “Kota Terang” Dishub Balikpapan Fokus pada Efisiensi Energi dan Sistem Smart Lighting

Balikpapan, Gerbangkaltim.com — Pemerintah Kota Balikpapan terus mempercepat realisasi program “Balikpapan Terang”, salah satu program strategis Wali Kota Rahmad Mas’ud yang ditargetkan rampung pada tahun 2026. Melalui Dinas Perhubungan (Dishub), ribuan titik Penerangan Jalan Umum (PJU) kini tengah dipasang di seluruh wilayah kota hingga ke kawasan perbatasan. Kepala Dishub Balikpapan, Muhammad Fadli Pathurrahman mengatakan, program […]

PHM Mengajar
16 hari lalu

PHM Mengajar: Pertamina Hulu Mahakam Berbagi Ilmu Migas dan Keselamatan untuk Masyarakat Kutai Kartanegara

Gerbangkaltim.com, Kutai Kartanegara – PT Pertamina Hulu Mahakam (PHM), anak perusahaan PT Pertamina Hulu Indonesia (PHI), kembali menunjukkan komitmennya terhadap pengembangan sumber daya manusia dan masyarakat melalui program “PHM Mengajar”. Kegiatan yang digelar di Lapangan South Processing Unit (SPU) pada 23 September 2025 ini menghadirkan pelatihan Teknik Bantuan Hidup Dasar (CPR), penanganan dan evakuasi korban, […]

LNG Tarakan
16 hari lalu

Fasilitas LNG Tarakan Resmi Beroperasi, Perkuat Keandalan Listrik dan Dorong Transisi Energi Bersih di Kalimantan Utara

Gerbangkaltim.com, Tarakan – Upaya mewujudkan kemandirian energi dan sistem kelistrikan yang andal di Kalimantan Utara semakin nyata dengan beroperasinya Fasilitas Penyimpanan dan Regasifikasi Liquefied Natural Gas (LNG) di Kota Tarakan. Fasilitas ini resmi beroperasi pada Senin (13/10/2025) dan menjadi tonggak penting dalam mendukung pasokan listrik yang stabil, efisien, serta ramah lingkungan. Fasilitas LNG Tarakan berperan […]

Pemkot Balikpapan
16 hari lalu

BKAD Pastikan Legalitas dan Sertifikasi Tanah Rampung Sebelum Ditawarkan ke Investor

Balikpapan, Gerbangkaltim.com — Pemerintah Kota (Pemkot) Balikpapan mulai mengambil langkah konkret dalam mengubah pola pengelolaan aset daerah agar lebih bernilai ekonomi. Melalui Badan Keuangan dan Aset Daerah (BKAD), Pemkot menyiapkan daftar properti investasi yang akan dibuka bagi pihak ketiga untuk dikelola secara profesional. Langkah ini bukan hanya sebatas administrasi. Pemkot menegaskan, program tersebut merupakan tindak […]