Pemkot Balikpapan
1 bulan lalu

Pendapatan Daerah Balikpapan Terdampak Penyesuaian, PAD Diprediksi Tak Capai Target Rp1,3 Triliun

Balikpapan, Gerbangkaltim.com – Penyesuaian kebijakan yang dilakukan Pemerintah Kota Balikpapan dipastikan akan berdampak terhadap pendapatan daerah tahun ini. Salah satu imbasnya adalah adanya kewajiban pengembalian dana sekitar Rp20 miliar yang sebelumnya sudah masuk ke kas daerah, namun kini harus dikompensasikan kembali sesuai ketetapan lama. “Kalau efek dari penyesuaian, ya pasti berdampak karena harus dikembalikan ke […]

Pemkot Balikpapan
1 bulan lalu

Karya Kreatif Siswa SD 001 Balikpapan Tengah Ramaikan Pameran Kewirausahaan dan Inovasi Sekolah

Balikpapan, Gerbangkaltim.com – Suasana penuh semangat tampak di stan SD 001 Balikpapan Tengah dalam kegiatan Pameran Kewirausahaan dan Inovasi Sekolah yang digelar selama mulai 6-9 Oktober. Dimana sekolah ini menampilkan beragam hasil karya siswanya, mulai dari makanan olahan, minuman herbal, hingga kerajinan tangan yang seluruhnya dibuat oleh anak-anak kelas 3 hingga kelas 6. Kepala SD […]

BI
1 bulan lalu

BI Balikpapan Pecahkan Rekor MURI Untuk Edukasi Rupiah Terbanyak

Balikpapan, Gerbangkaltim.com — Kantor Perwakilan Bank Indonesia (KPw BI) Balikpapan berhasil mencatatkan prestasi membanggakan dengan memecahkan Rekor MURI untuk kegiatan edukasi Cinta, Bangga, dan Paham (CBP) Rupiah terbanyak di Indonesia. Kegiatan yang melibatkan ribuan peserta ini menjadi langkah konkret BI dalam memperluas literasi masyarakat terhadap nilai dan peran rupiah dalam kehidupan sehari-hari. Kepala Perwakilan BI […]

Pemkot Balikpapan
1 bulan lalu

Pemkot Balikpapan Akui Kekurangan 500 Guru, Dorong Skema Kontrak Individu

Balikpapan, Gerbangkaltim.com— Pemerintah Kota Balikpapan mengakui masih mengalami kekurangan tenaga pendidik di berbagai jenjang pendidikan dasar. Berdasarkan data Dinas Pendidikan dan Kebudayaan (Disdikbud) Kota Balikpapan, kebutuhan guru di kota ini masih defisit antara 400 hingga 500 orang, mencakup tingkat taman kanak-kanak (TK), sekolah dasar (SD), hingga sekolah menengah pertama (SMP). Wali Kota Balikpapan Dr. H. […]

KTNA Kukar Award 2025
1 bulan lalu

Distanak Kukar Dukung KTNA Award 2025, Apresiasi Petani Berprestasi dalam Peringatan Hari Tani Nasional

Gerbangkaltim.com, Tenggarong – Dalam momentum Hari Tani Nasional 2025, Dinas Pertanian dan Peternakan (Distanak) Kabupaten Kutai Kartanegara (Kukar) memberikan apresiasi tinggi terhadap pelaksanaan KTNA Kukar Award, ajang penghargaan bagi pelaku pertanian yang dinilai sukses dan berprestasi di bidangnya. Kegiatan yang digelar di Taman Teknologi Pertanian Desa Bangun Rejo, Kecamatan Tenggarong Seberang, Sabtu (4/10/2025), menjadi bentuk nyata […]

MTQ Kukar 2025
1 bulan lalu

Persiapan MTQ ke-46 Kutai Kartanegara di Tenggarong Capai 80 Persen, Siap Sambut Kafilah dari 20 Kecamatan

Gerbangkalim.com, Tenggarong – Menjelang pelaksanaan Musabaqah Tilawatil Qur’an (MTQ) ke-46 tingkat Kabupaten Kutai Kartanegara (Kukar) yang dijadwalkan berlangsung pada 23–31 Oktober 2025, Pemerintah Kecamatan Tenggarong selaku tuan rumah terus mematangkan berbagai persiapan. Hingga awal Oktober, progres kesiapan telah mencapai 80 persen. Camat Tenggarong Sukono mengungkapkan, pihaknya secara intensif melakukan rapat koordinasi dengan berbagai instansi dan panitia […]

Kodam VI Mulawarman
1 bulan lalu

Kodam VI/Mulawarman Peringati HUT ke-80 TNI: Perkuat Sinergi dan Semangat TNI PRIMA Menuju Indonesia Maju

Gerbangkaltim.com, Balikpapan – Dalam suasana khidmat dan penuh semangat kebangsaan, Komando Daerah Militer (Kodam) VI/Mulawarman menyelenggarakan upacara peringatan Hari Ulang Tahun (HUT) ke-80 Tentara Nasional Indonesia (TNI) di Lapangan Upacara Makodam VI/Mlw, Jalan Jenderal Sudirman, Balikpapan, Minggu (5/10/2025). Kasdam VI/Mulawarman Brigjen TNI Ari Aryanto, S.E., M.I.P. bertindak sebagai Inspektur Upacara, dengan Letkol Kav Arbin Sany, […]

Pertamina
1 bulan lalu

PT KPB Pertahankan Peringkat Tertinggi PEFINDO, Bukti Tata Kelola dan Keuangan yang Kuat

Balikpapan, Gerbangkaltim.com — PT Kilang Pertamina Balikpapan (KPB) kembali menorehkan prestasi dengan mempertahankan peringkat tertinggi idAAA(sf) dari PT Pemeringkat Efek Indonesia (PEFINDO) untuk instrumen pembiayaan proyek terstruktur. Penilaian yang berlaku sejak 1 September 2025 hingga 1 September 2026 ini menegaskan kepercayaan tinggi terhadap kekuatan finansial dan tata kelola perusahaan, khususnya dalam proyek Refinery Development Master […]

Pertamina
1 bulan lalu

Pertamina Patra Niaga dan MyPertamina Motorclub Ajak Media Balikpapan Touring dan Berbagi

Balikpapan, Gerbangkaltim.com — PT Pertamina Patra Niaga Regional Kalimantan bersama MyPertamina Motorclub Chapter Borneo menggelar kegiatan Media Riding MyPertamina Motorclub di Balikpapan, Sabtu (4/10). Agenda ini menjadi ajang sinergi antara Pertamina dan insan media sekaligus sarana berbagi dengan masyarakat melalui berbagai kegiatan sosial dan edukatif. Kegiatan dimulai dari SPBU Modular Lapangan Merdeka dengan sesi edukasi […]

Polairud Balikpapan
1 bulan lalu

Sat Polairud Polresta Balikpapan Perketat Pengamanan Perairan Jelang Akhir Pekan

Gerbangkaltim.com, Balikpapan – Menjelang libur akhir pekan, Satuan Polisi Air dan Udara (Sat Polairud) Polresta Balikpapan meningkatkan pengamanan di wilayah perairan dan pesisir Kota Balikpapan, Minggu (5/10/2025). Langkah ini dilakukan untuk menjaga situasi kamtibmas tetap kondusif sekaligus memastikan keselamatan masyarakat yang beraktivitas di laut. Kegiatan yang berlangsung sejak pukul 08.00 hingga 20.00 WITA tersebut meliputi […]