Kapolda Kaltim Iringi Kepulangan Presiden Jokowi Usai Rangkaian HUT RI Ke-79 di Ibu Kota Nusantara
10 bulan lalu

Kapolda Kaltim Iringi Kepulangan Presiden Jokowi Usai Rangkaian HUT RI Ke-79 di Ibu Kota Nusantara

BALIKPAPAN — Setelah sukses menggelar rangkaian peringatan HUT RI ke-79 di Ibu Kota Nusantara, Presiden Republik Indonesia Joko Widodo kembali ke Jakarta dengan diantar langsung oleh Kapolda Kaltim Irjen Pol Drs. Nanang Avianto, M.Si. di Bandara Sultan Aji Muhammad Sulaiman Sepinggan Balikpapan, Minggu (18/08/24). Dalam momen penting ini, Kapolda Kaltim tidak sendiri. Ia didampingi oleh […]

Gelorakan Semangat Kemerdekaan, Personil Ditbinmas Polda Kaltim Pimpin Upacara di SMP Katolik Santo Mikail Balikpapan
10 bulan lalu

Gelorakan Semangat Kemerdekaan, Personil Ditbinmas Polda Kaltim Pimpin Upacara di SMP Katolik Santo Mikail Balikpapan

BALIKPAPAN — Dalam rangka memeriahkan Hari Kemerdekaan di lingkungan sekolah, Iptu Henny Purba, S.H., M.H., dari Ditbinmas Polda Kaltim bertindak sebagai Inspektur Upacara (Irup) pada peringatan Hari Ulang Tahun (HUT) Kemerdekaan Republik Indonesia yang ke-79 di SMP Katolik Santo Mikail Balikpapan, Sabtu (17/08/24). Upacara ini tidak hanya dihadiri oleh pihak sekolah dari SMP Katolik Santo […]

Pemkot Balikpapan
10 bulan lalu

DPOP Lepas Kontingen Porwanas PWI Balikpapan

Balikpapan, Gerbangkaltim.com – Dinas Pemuda, Olahraga dan Pariwisata (DPOP) Kota Balikpapan berkesempatan melepas kontingen PWI. Mereka akan tergabung dengan rombongan PWI se-Kaltim dalam perhelatan Pekan Olahraga Wartawan Nasional (Porwanas). Di mana Provinsi Kalsel akan bertindak sebagai tuan rumah pada 19-26 Agustus 2024 mendatang. Dalam sambutannya, Kepala DPOP Kota Balikpapan, Ratih Kusuma mengaku cukup memberi perhatian […]

Honda
10 bulan lalu

Hore, Astra Motor Kaltim 1 Beri Diskon Jasa Paket Super Hanya Rp 25.000

Balikpapan, Gerbangkaltim.com – Melakukan pengecekan sepeda motor secara berkala perlu dilakukan untuk seluruh pengendara yang menggunakan kendaraan bermotor. AHASS selaku bengkel resmi Honda selalu memberikan pelayanan yang unggul dan terpercaya kepada setiap pelanggan, karena kondisi sepeda motor yang baik akan menunjang kenyamanan saat berkendara. Pada promo 15-31 Agustus 2024 AHASS bengkel resmi Honda memberikan promo […]

Menjelang HUT RI ke-79, PT Pertamina Hulu Indonesia Beri Beasiswa Penuh bagi Putra-Putri Terbaik Kalimantan
10 bulan lalu

Menjelang HUT RI ke-79, PT Pertamina Hulu Indonesia Beri Beasiswa Penuh bagi Putra-Putri Terbaik Kalimantan

Balikpapan, Gerbangkaltim.com – Menyambut peringatan Hari Ulang Tahun Kemerdekaan Republik Indonesia yang ke-79, PT Pertamina Hulu Indonesia (PHI) mengambil langkah inspiratif dengan menganugerahkan beasiswa penuh kepada 15 putra-putri terbaik dari Kalimantan melalui Program Beasiswa Sobat Bumi Kalimantan (BSBK). Beasiswa ini ditujukan bagi lulusan SMA dan sederajat yang berhasil lolos seleksi, memberikan mereka kesempatan emas untuk […]

PT Pertamina Hulu Indonesia Tingkatkan Kompetensi Pekerja dalam Komunikasi Korporat melalui Pelatihan Khusus
10 bulan lalu

PT Pertamina Hulu Indonesia Tingkatkan Kompetensi Pekerja dalam Komunikasi Korporat melalui Pelatihan Khusus

Balikpapan, Gerbangkaltim.com – PT Pertamina Hulu Indonesia (PHI) kembali menunjukkan komitmennya dalam meningkatkan kualitas sumber daya manusia dengan menggelar pelatihan bertajuk Upskilling Media Holding Statement & Public Speaking Skill: During Incident & Crisis. Kegiatan yang berlangsung pada Rabu, 24 Juli 2024, di Patra Land Balikpapan Residence, Kalimantan Timur, ini mengusung format hibrid, memadukan kehadiran fisik […]

Pertamina
10 bulan lalu

Bangga Pada Pertamina, Wakil Menteri BUMN Republik Indonesia Pimpin Upacara HUT ke-79 RI di Kilang Balikpapan

Balikpapan, Gerbangkaltim.com – Pertamina melalui PT Kilang Pertamina Internasional (KPI) Unit Balikpapan dan PT Kilang Pertamina Balikpapan (KPB) menggelar Upacara Peringatan Hari Ulang Tahun (HUT) Republik Indonesia (RI) ke-79. Upacara Kemerdekaan ini dilaksanakan di Halaman Kantor Besar PT KPI Unit Balikpapan. Upacara Peringatan Proklamasi ke-79 di Kilang Balikpapan tahun ini menjadi istimewa karena upacara turut […]

Pemkot Balikpapan
10 bulan lalu

Sekda Kota Balikpapan Pimpin Upacara Penurunan Bendera HUT Ke79 RI

Balikpapan, Gerbangkaltim.com – Sekretaris Daerah (Sekda) Kota Balikpapan H Muhaimin, ST, MT memimpin jalannya upacara penurunan bendera sang saka merah putih pada perayaan HUT ke 79 Kemerdekaan RI di halaman BSCC Dome, Sabtu (17/8/2024). H Muhaimin, ST, MT menjadi inspektur upacara menggantikan Wali Kota Balikpapan H Rahmad Mas’ud yang mengikuti jalannya upacara penurunan bendera Sang […]

Pemkot Balikpapan
10 bulan lalu

Pimpin Upacara HUT ke79 RI, Wali Kota Minta Warga Bersinergi Dukung IKN

Balikpapan, Gerbangkaltim.com – Pemerintah Kota (Pemkot) Balikpapan melaksanakan upacara pengibaran bendera Sang Saka Merah Putih dalam rangka memperingati HUT ke-79 Kemerdekaan RI di Balikpapan Sport and Convention Center (BSCC) Dome, Sabtu (17/8/2024). Wali Kota Balikpapan, H Rahmad Mas’ud, SE, ME memimpin langsung jalanya kegiatan peringatan detik-detik Proklamasi Kemerdekaan dan pengibaran bendera Sang Saka Merah Putih. […]

Irwasda Polda Kaltim Pimpin Upacara HUT RI ke-79 dengan Khidmat di Polda Kaltim
10 bulan lalu

Irwasda Polda Kaltim Pimpin Upacara HUT RI ke-79 dengan Khidmat di Polda Kaltim

BALIKPAPAN, Gerbangkaltim.com – Dalam rangka memperingati Hari Ulang Tahun ke-79 Republik Indonesia, Polda Kaltim menggelar upacara bendera yang penuh makna di lapangan Mapolda Kaltim. Upacara ini dipimpin langsung oleh Irwasda Polda Kaltim, Kombes Pol Zulkifli, S.St. M.K, S.H., M.M., dan dihadiri oleh pejabat utama Polda Kaltim, para perwira, bintara, serta Pegawai Negeri Sipil (PNS) di lingkungan […]