Kerap Dikeluhkan, Dishub Terapkan Jam Antrian Pengisian Solar di SPBU
Balikpapan, Gerbangkaltim.com – Dinas Perhubungan (Dishub) Kota Balikpapan mulai memberlakukan jam antrian kendaraan niaga ataupun penumpang saat melakukan pengisian bahan bakar jenis solar subsidi di sejumlah SPBU. Pengaturan untuk kendaraan roda empat pribadi dan angkutan dilakukan pukul 07.00-12.00 wita. Sedangkan untuk kendaraan truk roda enam dilakukan pukul 22.00-05.00 wita. Kemudian untuk kendaraan tipe long bed […]