6 jam lalu

PHM Luncurkan Topside Platform SNB AOI Tahap Kedua, Perkuat Target Produksi Migas Nasional

Gerbangkaltim.com, Tanjung Pinang— PT Pertamina Hulu Mahakam (PHM), anak usaha PT Pertamina Hulu Indonesia (PHI), menggelar seremoni sail away tahap kedua untuk topside platform WPN7 dan WPN8 dalam Proyek Strategis SNB AOI. Acara berlangsung di fasilitas PT Meindo Elang Indah, Tanjung Pinang, Kepulauan Riau. Ini merupakan kelanjutan dari pengapalan WPS4 dan WPS5 pada 28 April […]