HUT ke-45 Dekranas di Balikpapan Resmi Ditutup Mendagri Tito Karnavian
Balikpapan, Gerbangkaltim.com – Menteri Dalam Negeri (Mendagri) Tito Karnavian secara resmi menutup rangkaian peringatan Hari Ulang Tahun (HUT) ke-45 Dewan Kerajinan Nasional (Dekranas) yang digelar di Balikpapan Sports and Convention Center (BSCC) Dome Balikpapan, Kalimantan Timur, Jumat (11/7/2025). HUT ke 45 Dekranas di Kota Balikpapan yang dilaksanakan selam tiga hari ini mengusung tema “Perajin Berdaya […]