Menhut Bagikan 1.250 Bibit Tanaman Estetika dan Pohon Buah Bagi Warga Sekitar IKN
Balikpapan, Gerbangkaltim.com – Menteri Kehutanan Raja Juli Antoni didampingi Direktur Jenderal Pengelolaan DAS dan Rehabilitasi Hutan (PDASRH), Dyah Murtiningsih membagi-bagikan bibit tanaman estetika dan pohon buah sebanyak 1.250 bibit tanaman kepada 50 orang warga aglomerasi Ibu Kota Nusantara (IKN) untuk ditanam. Ada 7 jenis tanaman estetika dan pohon buah yang dibagikan yakni tabebuia, pucuk merah, […]
