Penulis: hilmansyah muhammad

Jakarta, Gerbangkaltim.com – PT PLN (Persero) menegaskan komitmennya untuk menjalankan operasional bisnis yang berkelanjutan dengan menyeimbangkan sisi sosial ( people ), ekonomi ( profit ), dan lingkungan ( planet ). Hal ini diungkapkan oleh Direktur Utama PLN Darmawan Prasodjo pada acara peringatan Hari Bumi yang diselenggarakan secara _Hybrid_ di Kantor Pusat PLN, Jakarta pada Rabu (8/5). Mengusung tema ‘PLN EcoRangers: Empowering a Sustainable Lifestyle’, peringatan Hari Bumi PLN ini tak hanya diikuti oleh pegawai PLN seluruh Indonesia tapi juga dihadiri oleh Direktur Jenderal Pengendalian Perubahan Iklim, Kementerian Lingkungan Hidup dan Kehutanan (KLHK) Laksmi Dhewanthi dan Direktur Jenderal Ketenagalistrikan Kementerian ESDM…

Read More

Balikpapan, Gerbangkaltim.com – Unit Tindak Pidana Tertentu (Tipidter) Satreskrim Polresta Balikpapan berhasil meringkus seorang pria berinisial RF (26) yang diduga telah menyebarkan konten video porno mantan kekasihnya. “Tersangka mengaku sakit hati setelah diputus korban setelah selama 8 bulan berpacaran,” ujar, Kanit Tipidter Polresta Balikpapan, Iptu Wirawan Trisnadi, Kamis (9/5/2024). Wirawan Trisnadi mengatakan, kejadian ini bermula ketika korban menerima foto dan video tanpa busana dari RF. Dan tidak sampai disitu, foto korban tersebut juga kemudian dipasang oleh RF sebagai foto profil di media sosial WhatsApp. “Merasa dilecehkan, korban pun melaporkan RF ke Kepolisian Resor Kota Balikpapan,” tegasnya. Dikatakan Wirawan Trisnadi, tersangka…

Read More

Balikpapan, Gerbangkaltim.com – Wali Kota Balikpapan H Rahmad Mas’ud, SE, ME membuka secara resmi kegiatan silaturahmi tokoh agama dan lembaga keagamaan se-Kota Balikpapan. Kegiatan ini juga dirangkai dengan sosialisasi Izin Mendirikan Bangunan (IMB)/ Persetujuan Bangunan Gedung (PBG) rumah ibadah, Rabu (8/5/2024) di Aula Rumah Jabatan Wali Kota Balikpapan. Wali Kota Balikpapan H Rahmad Mas’ud, SE, ME mengatakan, kegiatan semacam ini adalah bentuk memperkuat tali silaturahmi dengan para tokoh agama dan tokoh masyarakat. “Saya berharap ini jadi momentum untuk mempererat silaturahmi kita. Apalagi kultur Balikpapan ini heterogen. Dari suku, budaya, agama. Semua berkumpul di Kota Balikpapan,” ujarnya. Menurut Wali Kota Balikpapan…

Read More

Balikpapan, Gerbangkaltim.com – Balikpapan Health Conference dan Expo yang digelar Pemkot Balikpapan diikuti sebanyak 1.200 peserta yang bergerak di bidang kesehatan. Kegiatan ini dimaksudkan melakukan diseminasi berbagai perkembangan kebijakan dan konsep terbaru layanan kesehatan sebaiknya dilaksanakan oleh Dinas Kesehatan dan Fasyankes di Daerah termasuk praktek baik layanan kesehatan pada berbagai bidang sehingga transformasi kesehatan dapat diwujudkan untuk peningkatan derajat kesehatan masyarakat dan kemajuan Indonesia Ketua Panitia Balikpapan Health Expo Andi Sri Juliarty mengatakan, sampai hari ini Kamis (9/5/2024) ini, para peserta sudah hadir ternyata sudah melebih kuota yang disiapkan. “Kami menyiapkan 1.200 peserta. Tapi sudah lebih dari kuota. Sehingga kami…

Read More

Balikpapan, Gerbangkaltim.com – Pemerintah Provinsi (Pemprov) Kaltim melalui Pj Gubernur Kaltim Akmal Malik secara resmi membuka Balikpapan Health Conference dan Expo yang ratusan peserta di Pentacity Mall Balikpapan, Kamis (9/5/2024). “Saya berterima kasih kepada Wali Kota Balikpapan yang sudah menggagas acara ini, karena kegiatan ini penting bagi Kalimantan Timur sebagai penyangga ibukota negara,” ujar, ditemui usai membuka secara resmi Balikpapan Health Conference dan Expo Pj Gubernur Kaltim Akmal Malik yang ratusan peserta di Pentacity Mall Balikpapan. Akmal Malik mengatakan, Provinsi Kaltim harus bisa menangkap peluang, apalagi saat ini Presiden RI Joko Widodo sudah melakukan groundbreaking 4 Rumah Sakit bertaraf internasional…

Read More

Jakarta, Gerbangkaltim.com – Ketua KPPU, M. Fanshurullah Asa menemui Direktur Jenderal Bea Cukai, Askolani untuk mensinergikan tugas kedua Lembaga demi efisiensi dan kemajuan perekonomian Nasional, khususnya dalam mencegah persaingan usaha tidak sehat seperti predatory pricing sebagai akibat impor produk secara ilegal. Selasa (7/5/2024) Di Kantor Pusat Direktorat Jenderal Bea Cukai (DJBC) di Jakarta. Turut hadir dalam pertemuan tersebut, Anggota KPPU Budi Joyo Santoso dan beberapa pejabat Sekretariat KPPU dan DJBC. “KPPU dan DJBC telah menjalin kerja sama formal sejak tahun 2017 melalui nota kesepahaman dengan antara KPPU dan Kementerian Keuangan RI,” ujar, M. Fanshurullah Asa, Ketua KPPU. Kerja sama tersebut…

Read More

Balikpapan, Gerbangkaltim.com – Unit Tindak Pidana Tertentu (Tipidter) Satreskrim Polresta Balikpapan berhasil meringkus seorang pria AN (26) warga Bogor yang diduga telah melakukan penipuan dengan modus menjadikan anak korbannya sebagai icon model di sebuah mall di Bogor, Jawa Barat. Akibat perbuatan pelaku AN ini korban mengalami kerugian hingga mencapai Rp70 juta. Kanit Tipidter Satreskrim Polresta Balikpapan Iptu Wirawan Trisnadi mengatakan, pengungkapan kasus ini berawal dari adanya laporan orang tua korban berinisial M. ke Unit Tipidter Satreskrim Polresta Balikpapan. “Terbongkar aksinya pelaku AN ini saat korban M bersama sejumlah anak lainnya mengikuti ajang Pemilihan Putri Kesenian Cilik Indonesia tahun 2023 lalu,…

Read More

Balikpapan, Gerbangkaltim.com – Pemerintah Kota (Pemkot) Balikpapan berharap sinergi dan kolaborasi dengan BPJS Kesehatan Kota Balikpapan masih akan terus berlanjut. Utamanya dalam memberikan pelayanan kesehatan bagi warga Kota Balikpapan. Asisten III Bidang Adminitrasi Umum Pemkot Balikpapan, Andi Sri Juliarty mengatakan, saat ini Pemkot Balikpapan akan lebih fokus pada pelayanan BPJS Kesehatan dan regulasi yang tidak banyak perubahan agar lebih efektif. “Utamanya, kami berharap kita selalu mengoptimalkan koordinasi, kolaborasi dan sinergi antar stakeholder BPJS dan Pemkot,” ujar Andi Sri Juliarty, Selasa (7/5/2024). Dikatakannya, pihaknya juga memberikan apresiasi kepada BPJS Kesehatan. Yang telah mendukung program prioritas pemkot Balikpapan di bidang kesehatan yaitu.…

Read More

Balikpapan, Gerbangkaltim.com – Pemkot melalui Inspektorat Kota Balikpapan bekerjasama dengan KPK RI menggelar Bimbingan Teknis (Bimtek) Keluarga Berintegritas yang mengusung tema “Hasil Korupsi Bukanlah Rezeki, Mari Bersama Membangun Balikpapan Bebas Korupsi.” Kegiatan yang dihadiri Plh Direktur Pembinaan Peran Serta Masyarakat KPK RI Johnson Ginting ini dibuka secara resmi oleh Wali Kota Balikpapan H Rahmad Mas’ud, SE, ME dengan melakukan pemukulan gong, Rabu (8/5/2024). Hadir juga dalam kegiatan ini Isteri Wali Kota Balikpapan H Nurlena Rahmad Mas’ud, SE, ME, Kepala Insepktorat Kota Balikpapan, dan Kepala OPD dilingkungan Pemkot Balikpapan. Wali Kota Balikpapan H Rahmad Mas’ud, SE, ME mengatakan, kegiatan ini bagian…

Read More
ADV

Jakarta, Gerbangkaltim.com – Kontribusi PT PLN (Persero) dalam upaya menggerakkan perekonomian masyarakat berhasil mengantarkan PLN Group memborong 22 penghargaan dalam ajang Corporate Social Responsibility (CSR) dan Pengembangan Desa Berkelanjutan (PDB) Awards Tahun 2024 yang digelar Kementerian Desa, Pembangunan Daerah Tertinggal dan Transmigrasi di Jakarta pada Selasa (7/5/2024). Penghargaan yang diserahkan langsung oleh Wakil Presiden RI Ma’ruf Amin ini semakin membuktikan komitmen perseroan dalam meningkatkan perekonomian masyarakat secara inklusif dan berkelanjutan. Secara rinci, PLN Group meraih total 22 penghargaan. PLN Holding meraih 5 penghargaan yakni tiga kategori Gold dan dua Silver. Kemudian subholding PLN Indonesia Power meraih 14 penghargaan terdiri dari…

Read More