PTMB Ajak Warga Kota Balikpapan Jaga Fasilitas Air Bersih
Balikpapan, Gerbangkaltim.com – Perumda Tirta Manuntung Balikpapan (PTMB) atau PDAM Kota Balikpapan meminta warga Kota Balikpapan yanag menjadi pelanggannya untuk bisa turut serta secara bersama-sama menjaga fasilitas air bersih yang saat ini sudah terbangun. Upaya ini dilakukan PTMB atau PDAM Kota Balikpapan untuk memastikan distribusi air bersih kepada pelanggan bisa dilakukan secara optimal. Staf Ahli […]